Suara.com - Nathalie Holscher memutuskan kembali menjadi disc jockey alias DJ. Keputusan mantan istri Sule ini menuai sorotan publik.
Isyarat Nathalie Holscher jadi DJ lagi diungkap lewat postingannya di Instagram baru-baru ini. Nathalie Holscher memajang poster yang menampilkan wajahnya serta kontak untuk kerja sama.
Ibu satu anak itu juga memperlihatkan fotonya sedang memakai headphone layaknya seorang DJ. Foto itu juga dibubuhi kontak untuk booking & inquires.
Tak pelak hal itu memancing komentar netizen. Banyak yang memberikan komentar pedas kepada Nathalie Holscher. Ada yang menyebutnya kembali ke 'setelan pablik' setelah cerai dari Sule dan memutuskan lepas hijab.
Di sisi lain, pernyataan lawas Nathalie Holscher pun disorot. Wanita berusia 31 tahun itu sempat mengungkapkan bila dirinya tak ingin kembali menjadi DJ.
Saat itu, ia mengaku menerima tawaran nge-DJ dengan bayaran lumayan. Namun dirinya memutuskan untuk menolak pekerjaan itu.
"Jadi ada satu tempat yang nawarin aku, 'kamu mau nggak kita bikin gebrakan baru, 15 titik, dengan tawaran sekian'. Tapi aku tolak," kata Nathalie Holscher saat menjadi bintang tamu Rumpi seperti dilihat dari cuplikan video akun @/fan7content.
"Kenapa?," tanya Feni Rose menimpali.
Saat itu Nathalie Holscher hanya mengaku tak kembali menjadi DJ tanpa menjabarkan alasannya.
Baca Juga: Adu Gaya Nathalie Holscher dan Mahalini, Sama-Sama Putuskan Mualaf Saat Menikah dengan Keluarga Sule
"Ya, udah nggak mau nge-DJ lagi, udah," ujar Nathalie Holscher.
DJ menjadi pekerjaan yang dijalani oleh Nathalie Holscher sebelum menikah dengan Sule pada November 2020. Selain DJ, Nathalie juga menekuni dunia tarik suara dan sempat berganung dengan band The Secret yang didirikan oleh Piyu Padi dan Makki Ungu.
Sebelum itu, wanita blasteran Belanda tersebut juga sempat bekerja menjadi SPG setelah lulus SMA.
Berita Terkait
-
Adu Gaya Nathalie Holscher dan Mahalini, Sama-Sama Putuskan Mualaf Saat Menikah dengan Keluarga Sule
-
Putuskan Comeback Setelah Cerai dari Sule, Berapa Honor Nathalie Holscher sebagai DJ?
-
Nathalie Holscher Balik ke Setelan Pabrik: dari Buka Hijab hingga Jadi Dj Lagi
-
Cerai dengan Sule Karena Ingin Bebas? Nathalie Holscher Kembali Nge-DJ, Netizen: Asal Gak Log Out
-
Nathalie Holscher Digunjing Gegara Balik Jadi DJ, Nafkah Rp25 Juta dari Sule Tak Lancar?
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Siapa Saja Shio Paling Beruntung 14 November 2025? Ini 6 Daftar Lengkapnya
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Bisa Memutihkan Wajah? Cek Fakta dan Rekomendasi yang Layak Dicoba
-
5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
-
5 Sampo Terbaik untuk Menyamarkan Uban di Usia 50-an, Rambut Tampak Muda Kembali
-
Hari Ini Apakah Malam Jumat Kliwon? Intip Weton Kalender Jawa 14 November 2025