Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari Tiko Aryawardhana. Suami Bunga Citra Lestasi (BCL) ini dipolisikan oleh oleh mantan istrinya, Arina Winarto atas dugaan penggelapan uang sebesar Rp6,9 miliar.
Dugaan penggelapan uang yang dilakukan Tiko Aryawardhana terjadi dalam kurun waktu 2015 hingga 2021. Saat itu, ayah tiri Noah Sinclair tersebut mendirikan perusahaan bersama Arina Winarto.
Bisnis tersebut awalnya berjalan lancar. Namun, pada 2019 Tiko Aryawardhana melaporkan kepada Arina Winarto bahwa bisnis yang dijalankannya bersama-sama tersebut terancam tutup.
Arina Winarto yang menjabat sebagai komisaris merasa curiga dengan laporan Tiko Aryawardhana tersebut. Ia kemudian melakukan audit dan menemukan indikasi adanya penggelapan dana Rp6,9 miliar.
Arina Winarto pun telah melaporkan kasus dugaan penggelapan uang yang dilakukan mantan suaminya ke Polres Metro Jakarta Selatan sejak 2022, tapi baru dinaikkan ke tahap penyidikan pada Februari 2024.
Terlepas dari kasus dugaan penggelapan uang sebesar miliaran rupiah ini, Tiko Aryawardhana diketahui masih memiliki kewajiban untuk menafkahi ketiga anak kandungnya bersama Arina Winarto.
Melansir dari dokumen perceraian di laman Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia dengan Nomor 3844/Pdt.G/2021/PA.JS, diketahui berapa besaran nafkah anak tersebut.
Suami BCL itu wajib memberikan nafkah anak senilai Rp15 juta per bulan. Ini artinya masing-masing buah hati Tiko Aryawardhana dan Arina Winarto ini akan menerima nafkah sebesar Rp5 juta.
"Pemohon wajib memberikan uang pendidikan, kesehatan dan asuransi untuk anak-anak sebesar Rp5 juta per anak setiap bulannya hingga kedua anak para Pihak berusia dewasa (telah mandiri) atau seluruhnya sebesar Rp15 juta perbulan, yang akan dikirimkan ke rekening Bank atas nama Termohon,"
Sebagai informasi tambahan, Tiko Aryawardhana bercerai dengan Arina Winarto karena beberapa penyebab. Meliputi adanya cekcok masalah nafkah dan utang yang terus menerus terjadi dari Agustus hingga Desember 2019.
Berita Terkait
-
Beda Jabatan Tiko Aryawardhana dan Arina Winarto di PT Arjuna Advaya Sanjaya, Suami BCL Dituduh Gelapkan Dana Perusahaan
-
Dilaporkan Dugaan Penggelapan Dana, Tiko Aryawardhana dan Mantan Istri Pernah Cekcok Perkara Nafkah
-
Tiko Aryawardhana Kerja Dimana? Dipolisikan Tuduhan Gelapkan Uang Perusahaan Rp6,9 Miliar!
-
Tiko Aryawardhana, Suami BCL Tersandung Kasus Penggelapan, Polisi: Sudah Naik Penyidikan
-
Kronologi Tiko Aryawardhana Suami BCL Dipolisikan Mantan Istri, Diduga Gelapkan Uang Rp 6,9 Miliar
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Rotan, Warisan Nusantara yang Mendunia Lewat Sentuhan Brand Lokal dan Kolaborasi Global
-
7 Rekomendasi Sunscreen Buat Upacara Hari Pahlawan, Harga ala Dana Pelajar
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
SMA 72 Jakarta Akreditasinya Apa? Ini Profil Sekolah yang Disorot usai Ledakan di Masjid
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Ketika Kisah Cinderella Diceritakan Kembali Lewat Balet Klasik Bernuansa Modern
-
Kulit Kusam Bikin Gak Pede? Ini Penyebab dan Solusi Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Modest Fashion Go International! Buttonscarves Buka Gerai Eksklusif di Jewel Changi
-
4 Tips Menyimpan Sunscreen agar Tak Cepat Rusak, Biar Tetap Efektif Lindungi Kulit!