Suara.com - Sejumlah pemain Timnas Indonesia tengah menikmati liburan setelah membela negara. Salah satunya Marselino Ferdinan yang mengajak pacarnya Nadia Raisya ke Bali.
Pulau Dewata menjadi pilihan Marselino Ferdinan untuk bersantai bersama orang tercinta. Tapi, momen liburan Marselino dan Nadia diwarnai dengan kejadian menggelitik.
Menilik postingan akun @denpasar.viral, mulanya tampak seorang penggemar mengajak Marselino Ferdinan berfoto bersama di kawasan Canggu. Sosok yang karib diapa Marceng terlihat memakai kaos tenpa lengan warna putih dan celana broken white.
Dia memamerkan senyuman ke hadapan kamera sambil mengangkat satu jempol. Setelah itu, Marselino Ferdinan menaiki skuter matik yang terpakir diikuti kekasihnya yang memakai mini dress putih.
Saat memakai helm, Marselino diberi ucapan selamat karena Timnas Indonesia berhasil loloe ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 usai membungkam Filipina pada 11 Juni 2024 lalu.
"Bos selamat kemarin bos. Selamat," kata orang yang meminta foto.
Namun selepas itu perekam video justru terdengar meledek Marceng gara-gara tendangan melambungnya di laga kontra Filipina.
"Tendangannya melayang hahahhaa," celetuknya.
Alih-alih kesal atau jengkel kena roasting, Marselino Ferdinan malah tampak santai. Usai diledek, ia tampak ikut ketawa.
Baca Juga: Ikuti Adat Keluarga Mahalini, Rizky Febian ke Upacara Mamukur Naik Motor
"Momen warga saat meminta foto bareng bersama pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan ketika sedang liburan di Bali, tepatnya di Daerah Canggu. Endingnya malah langsung ngeroasting orangnya dong ini," tulis narasi pengunggah video.
Sontak, momen Marselino Ferdinan kena roasting ramai dikomentari netizen. "Wkwkwk yang nendang juga ngakak," tulis netizen. "Diroasting depan orangnya gak main-main," timpal yang lain. "Marsel juga asik ketawa aja dia," kata yang lain.
Berita Terkait
-
Sarwendah Bagikan Momen Pertama Kali Nonton Timnas Langsung Bareng Onyo, Nama Marselino Ferdinan jadi Omongan
-
Ragnar Oratmangoen dan Marselino Ferdinan Dikritik Tak Lepas Kaus Kaki saat Berendam Air Es
-
Ketinggalan Bus, Marselino Ferdinan Cengar-cengir Nebeng di Mobil Shin Tae-yong
-
Marselino Ferdinan Klarifikasi Komentar "Negara Lucu", Akui Kesal dengan Warganet
-
Jerome Polin Langsung Izin ke Pemain untuk Dukung Timnas Indonesia, Jawaban Marselino Disorot Netizen
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas