Suara.com - Ria Ricis tengah menunaikan ibadah haji sama seperti Nagita Slavina. Selama di Tanah Suci, Ria Ricis tampil syar'i mengenakan gamis atau abaya.
Sederet artis mengubah penampilannya saat beribadah haji. Biasanya bergaya mentereng dengan outfit dan akseoris bermerek, mereka menjadi lebih sederhana secara gaya busana.
Itu terlihat dari desain dan harga outfit yang dipakai. Salah satunya ditunjukkan oleh Ria Ricis.
Baru-baru ini, ibu satu anak tersebut membagikan momen mengharukan saat dirinya berada di hadapan Ka'bah. Saat itu, ia yang memakai abaya warna pastel berkesempatan menyentuh Ka'bah setelah berjuang berebut dengan jemaah lain.
"Aku, ManusiaMu yang banyak dosa, Ya Allah," tulisnya sebagai caption.
Usut punya usut, Ria Ricis saat itu mengenakan baju model abaya dari produk endorse. Setelah ditelusuri, abaya itu sudah satu set dengan kerudungnya.
Di situs e-commerce, yang serupa dipakai Ria Ricis saat menyentuh Ka'bah dibanderol dengan harga terbilang miring yakni Rp159.999.
Dilihat dari harganya, abaya itu lebih murah dari pakaian syar'i yang dipakai oleh Nagita Slavina. Belum lama ini, istri Raffi Ahmad terlihat memakai abaya anti UV.
Nagita Slavina memakai abaya tersebut saat bertemu dengan mertua Pratama Arhan di hotel. Rupanya, busana yang dikenakan Gigi merupakan bermerek Gerai Hawa.
Baca Juga: Heboh Dua Anggota DPR Ditahan 10 Menit oleh Polisi Saudi, Ashabul Kahfi Buka Suara
Tipenya adalah Puja Abaya Mina Anti UV Gamis Set Hijab yang dibanderol dengan harga Rp799 ribu. Gerai Hawa sendiri merupakan jenama busana muslim milik rekan Nagita Slavina, Shireen Sungkar.
Berita Terkait
-
Ria Ricis Bagikan Momen Berhasil Sentuh Ka'bah, Ungkap Siapa Sumber Kekuatannya
-
Menuju Puncak Haji: Ini Makna Mendalam Mengenai Wukuf di Arafah
-
Hari Ini Puncak Ibadah Haji 2024, Begini Kondisi Jabal Rahmah: Penanda Cinta Utusan Allah
-
Cium Hajar Aswad, Aurel Hermansyah, Bocorkan Isi Curhatnya ke Allah
-
10 Potret Ria Ricis Jalani Ibadah Haji, Berhasil Cium Hajar Aswad
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Tidur Malam yang Cukup Berapa Jam? Ini Kata Sleep Coach Vishal Dashan
-
Menurut Penelitian, Ini 5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-Diam Merusak Otak
-
Umur 15 Tahun Sebaiknya Pakai Sunscreen SPF Berapa? Ini 5 Pilihan Aman Mulai Rp12 Ribuan
-
5 Moisturizer Ringan untuk Menenangkan Kulit Kemerahan, Sensitive Skin Friendly
-
Rahasia 26 Tahun Kino: Filosofi 'Synergy in Diversity' yang Mengubah Perbedaan Jadi Kekuatan Bisnis
-
5 Body Lotion di Alfamart untuk Kulit Kering, Murah Mulai Rp9 Ribuan
-
3 Toner AHA BHA untuk Menghilangkan Bekas Jerawat bagi Pemilik Kulit Kombinasi, Eksfoliasi Aman
-
Pet Kingdom & Paw Friends Berhasil Kumpulkan 13 Ton Makanan untuk 17 Shelter di Indonesia
-
3 Shio Paling Beruntung Selama Akhir Pekan 15-16 November 2025, Kamu Termasuk?
-
Kesenjangan Pendidikan di Desa Masih Lebar, Kolaborasi Program Beasiswa Ini Jadi Harapan Baru