Suara.com - Momen Aaliyah Massaid memanggil ibu sambungnya Angelina Sondakh menyisakan haru bagi publik yang menyaksikannya. Saat itu, putri Adjie Massaid tersebut tak lupa untuk mengajaknya bergabung dalam foto keluarga usai prosesi lamaran berlangsung.
Lucunya, di tengah momen tersebut, posisi foto keluarga ini malah membuat netizen gagal paham. Pasalnya, jika biasanya calon pengantin yang berada di tengah, kali ini, Geni Faruk, ibu Thariq Halilintar justru terlihat tak mau melepas sang putra.
Ia berada di tengah menjadi pembatas antara Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid. Sementara anggota keluarga lainnya, seperti Halilintar Anofial Asmid, Reza Artamevia, Angelina Sondakh dan Mudjie Massaid berada di pinggir.
Meski tampak bahagia dan penuh haru, netizen justru ribut dengan kejanggalan tersebut. Hal ini ramai-ramai disampaikan di akun TikTok @novitaapry11 yang memposting momen itu.
"Emaknya gamau kalah bgt njir, pengen jd bintang utama di acara anaknya," kata @feyxxxx.
"Itu kenapa mamanya Torik di tengah, yg lain dipinggir..harusnya yg lamaran donk," ujar @ayhxxxx.
"Mamaknya toriq ngapa nyempil di tengah dah," tambah @dellxxxx.
"Emaknya Torik ngapain sih nyempil disitu," ucap @birrxxxx.
Kehadiran Geni Faruk di acara lamaran Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid yang digelar Minggu (23/6/2024) memang sampai saat ini masih terus menjadi sorotan.
Baca Juga: Tak Sesuai Ajaran Islam? Sikap Aaliyah Massaid ke Angelina Sondakh Jadi Gunjingan!
Selain posisi foto keluarga, pernyataan Geni Faruk yang menyebut putranya, Thariq Halilintar merupakan haji juga tuai perdebatan.
Padahal saat itu, Thariq Halilintar masih berusia 2 bulan ketika ia dan suaminya Halilintar Anofial Asmid menunaikan ibadah haji.
"Sebut-sebut haji jadi ingat, Thariq ini juga haji. Jadi waktu umur dua bulan, sudah naik haji sama kita," kata Geni Faruk saat prosesi lamaran berlangsung dikutip dari tayangan di channel YouTube Thariq Halilintar yang kini juga sudah viral di media sosial.
"Tapi belum dihitung haji, mi," ujar Atta Halilintar merespons.
"Iya, tapi sudah Haji Thariq," kata Geni Faruk menegaskan.
Berita Terkait
-
Kerap Dihujat Soal Fuji, Sifat Asli Orang Tua Thariq Halilintar ke Angelina Sondakh Bikin Terharu
-
Thariq Halilintar Kasih Aaliyah Massaid Rumah Usai Lamaran, Netizen Malah Singgung Mantan: Fuji Bisa Beli Cash
-
Bukannya Minta Saran, Atta Halilintar Sebut Thariq Suka Minta Uang Saat Lamar Aaliyah Massaid
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!