Suara.com - Semangka salah satu buah-buahan manis yang digemari banyak orang. Bentuknya bulat besar dan lonjong. Warna kulit hijau, namun dagingnya ada yang merah dan merah muda hingga mengandung air da berbiji.
Melansir verywellhealth.com, semangka adalah buah yang mengandung 91 persen air ini memiliki serat yang baik untuk menjaga berat badan dan mencegah dehidrasi.
Kandungan air dalam semangka juga dapat membantu membuat tubuh merasa kenyang lebih lama, menyehatkan pencernaan, serta mencegah sembelit.
Serat adalah karbohidrat yang tidak dapat dicerna, ini penting untuk membuat pencernaan tetap teratur dan membantu membersihkan bakteri serta penumpukan lain di saluran pencernaan untuk meningkatkan kesehatan usus.
Semangka juga mengandung vitamin C dan A yang baik untuk menjaga mata tetap sehat, terutama dalam hal kesehatan retina, penglihatan meredup, dan warna penglihatan.
Sementara itu, laporan tersebut mengutip Jurnal Preventive Medicine and Hygiene (JPMH) tahun 2022 bahwa semangka juga mengandung sitrulin yang memiliki potensi antioksidan dan vasodilatasi (pelebaran pembuluh darah) di dalam tubuh.
Buah bergizi ini juga mengandung likopen yang juga dapat membantu melindungi kulit dari kerusakan yang disebabkan oleh radiasi ultraviolet (UV) dari matahari serta berkontribusi terhadap fungsi sistem kekebalan tubuh, pengurangan risiko kanker prostat, dan kesehatan jantung.
Berdasarkan Data Departemen Pertanian AS, satu porsi semangka potong dadu memiliki profil nutrisi berikut (dalam gram/g, miligram/mg), mikrogram/mcg), atau persen dari Nilai Harian (% Daily Value/DV):
- Kalori: 46
- Protein: 0,9 g
- Lemak: 0,2 g
- Karbohidrat: 11,5 g
- Serat: 0,6 g
- Gula: 9,4 g
- Vitamin C: 12,5 mg: 14% DV
- Vitamin A: 43 mcg: 5% DV
Efek samping konsumsi semangka secara berlebihan juga dimungkinkan. Dimana, seseorang dengan migrain atau masalah pencernaan (sindrom iritasi usus besar) mungkin perlu memperhatikan jumlah konsumsi semangka mereka karena dapat memicu gejala.
Berita Terkait
-
Pilih Buah Lokal: Cara Asik Tanamkan Kebiasaan Makan Sehat untuk Anak Sejak Dini
-
7 Manfaat Buah Naga Merah untuk Kesehatan
-
5 Manfaat Biji Pepaya untuk Kesehatan, Lawan Parasit hingga Jaga Hati dan Ginjal!
-
Wujudkan Kota Hijau, Jakarta Gelar Festival Urban Farming 2025
-
6 Manfaat Buah Kesemek, Tak Sepopuler Apel tapi Nutrisi Bisa Diadu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas New Balance Harga Rp100 Ribuan untuk Pelajar
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah