Suara.com - Nikita Mirzani sudah memprediksi Andre Taulany bakal bercerai dengan Rien Wartia Trigina alias Erin Taulany.
Hal ini terungkap saat Nikita Mirzani menjadi bintang tamu di konten YouTube Kiky Saputri baru-baru ini.
Dilansir dari kanal YouTube Kiky Saputri Official, tampak momen ketika Nikita Mirzani hadir di rumah Kiky Saputri.
"Kompleks Kiky kedatangan Nikita Mirzani," kata Kiky menyambut kehadiran Nikita, dikutip pada Jumat (6/9/2024).
Mantan istri siri Dipo Latief ini lantas mengaku tersanjung karena diundang menjadi bintang tamu di acara YouTube Kiky Saputri.
"Suatu kebanggaan lho aku bisa datang ke sini," ujar Nikita.
"Terbalik dong. Kompleks Kiky dong," sahut Kiky.
Nikita Mirzani merasa tersanjung diundang karena Kiky Saputri dekat dengan pejabat hingga anak-anak Presiden Joko Widodo.
"Enggak. Karenakan Kiky dekatnya sama pejabat-pejabat, anak presiden ya kan," ungkap Nikita.
Baca Juga: Ogah Ikutan, Nikita Mirzani Sentil Gaya Mewah Artis saat Arisan: Tas Hermes Minjem Doang
Kiky Saputri turut menambahkan bila beberapa artis seperti Andre Taulany dan Raffi Ahmad sudah pernah hadir di rumahnya.
"Di sini udah ada Kaesang Pangarep. Udah pernah Andre Taulany, Raffi Ahmad," terang Nikita.
Mendengar nama Andre Taulany disebut Kiky Saputri, Nikita Mirzani menyeletuk soal perceraian pelawak senior tersebut.
"Eh cerai dia," kata Nikita.
"Iya, salah ngomong gue," sahut Kiky.
Nikita Mirzani lantas menyebut jika dirinya sudah memprediksi Andre Taulany bakal berpisah dengan Erin Taulany.
Berita Terkait
-
Ogah Ikutan, Nikita Mirzani Sentil Gaya Mewah Artis saat Arisan: Tas Hermes Minjem Doang
-
Nikita Mirzani Singgung Baim Wong Menduda: Buruan Jangan Lama-lama..
-
Karier Amanda Rigby yang Ramai Dijodohkan dengan Andre Taulany, Sering Syuting Bersama
-
Kumpul Bareng The Prediksi, Gestur Andre Taulany Bikin Salfok: Oles Terus...
-
Dijodohkan dengan Andre Taulany, Beda Kelas Amanda Rigby vs Rien Wartia Trigina
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Cara Aktivasi Akun Coretax, Masih Boleh Dilakukan di 2026? Begini Ketentuan Resmi DJP
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan
-
Menuju 2026, Clara Hsu Soroti 4 Sinyal Penting yang Tak Boleh Diabaikan Para Pemimpin
-
26 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 untuk Customer, Menjaga Loyalitas dan Relasi Bisnis
-
5 Serum Retinol Lokal untuk Ibu Rumah Tangga, Efektif Atasi Tanda Penuaan