Suara.com - Foto lawas Aaliyah Massaid belakangan viral di media sosial. Netizen pun ramai mengomentari foto-foto tersebut sambil menyoroti circle pertemanan Aaliyah Massaid yang tak sembarangan.
Kumpulan foto lawas Aaliyah Massaid menjadi viral usai diunggah oleh akun TikTok aliyaahmasaid2. Foto tersebut berasal dari berbagai kesempatan saat Aaliyah Massaid masih kecil.
Dalam salah satu foto tersebut, Aaliyah Massaid terlihat berpose bersama Iqbaal Ramadhan yang kala itu menjadi personel CJR. Ada juga foto Aaliyah Massaid bersama Bryan Domani dan member Super7 lain.
Video berisi kumpulan foto-foto lawas Aaliyah Massaid kemudian viral ditonton lebih dari 100 ribu kali di TikTok. Ratusan netizen pun terpantau menyerbu unggahan tersebut.
Sejumlah netizen fokus mengomentari penampilan Aaliyah Massaid yang cantik dan menggemaskan sewaktu kecil. Di sisi lain ada juga netizen yang justru menyoroti circle pertemanan Aaliyah Massaid.
Netizen menilai Aaliyah Massaid memiliki circle yang berisi bukan sembarang anak. Di mana mereka kebanyakan adalah artis-artis kecil yang hist kala itu.
"Circle-nya CJR, Super7, Bessara," komentar netizen. "Dari kecil udah nampak ya, teman-teman Aaliyah bukan anak-anak sembarangan ya. Tajir semua," sahut yang lain.
"Kelihatan emang anak kota orang kaya," celetuk netizen. "Dari kecil udah banyakan mainnya sama pemain sinetron terkenal sekarang," timpal netizen lagi. "Gak heran sekarang temennya di mana-mana dari kecil udah biasa berkecimpung dengan artis-artis lain," pungkas yang lain.
Aaliyah Massaid sendiri memang merupakan anak dua pesohor ternama Tanah Air, yakni Reza Artamevia dan Adjie Massaid. Ia juga sudah debut ke dunia hiburan sejak kecil melalui grup musik Lollipop.
Aaliyah Massaid debut bersama Lollipop pada tahun 2011. Tak heran kalau Aaliyah Massaid bisa berteman dengan anggota CJR hingga Super7 yang juga hits pada masa itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan
-
Menuju 2026, Clara Hsu Soroti 4 Sinyal Penting yang Tak Boleh Diabaikan Para Pemimpin
-
26 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 untuk Customer, Menjaga Loyalitas dan Relasi Bisnis
-
5 Serum Retinol Lokal untuk Ibu Rumah Tangga, Efektif Atasi Tanda Penuaan
-
5 Sepatu Skechers yang Diskon 50% di Sports Station, Tahun Baru Gaya Baru