Suara.com - Putri Zulkifli Hasan dikabarkan tengah dekat dengan politikus Zumi Zola. Kabar tersebut beredar usai keduanya tampak dekat dalam sebuah acara.
Sebelumnya Putri sendiri sempat dikabarkan menjalin hubungan dengan Verrel Bramasta, namun diduga kandas. Berbeda dengan Verrel yang masih lajang, Zumi Zola sendiri merupakan seorang duda.
Zumi Zola pernah menikah dengan perempuan bernama Sherrin Tharia, namun keduanya bercerai pada 2020 lalu. Jadi mantan istri Zumi Zola, seperti apa sosok Sherrin Tharia?
Profil Sherrin Tharia
Sherrin Tharia dan Zumi Zola menikah pada 16 Maret 2012 silam. Keduanya dikaruniai dua orang putra, namun resmi bercerai pada 2020.
Sherrin Thania sendiri mulanya kenal dengan Zumi Zola usai dikenalkan oleh orang tua masing-masih. Sherrin sendiri merupakan anak presenter TVRI Tengku Malinda.
Kedekatan keduanya dimulai saat Sherrin menemani ibunya yang akan bertemu ayah Zumi Zola, Zulkifli Nurdin yang kala itu jadi Gubernur Jambi.
Zulkifli kala itu juga membawa Zumi Zola di mana keduanya akhirnya bertemu.
Sherrin Tharia sendiri merupakan kelahiran Jamo pada 20 November 1981. Ayahnya adala Sudirman MA dan ibunya Tengku Malinda.
Baca Juga: Latar Belakang Terpandang Keluarga Zumi Zola, Kini Digosipkan Dekat dengan Putri Zulhas
Sherrin Tharia diketahui merupakan seorang pemain biola yang kerap pentas di berbagai tempat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok