Suara.com - Isu Sensen berhenti bekerja sebagai asisten Raffi Ahmad mendadak muncul ke publik. Isu ini mencuat usai Sensen jarang terlihat mendampingi suami Nagita Slavina.
Terkait heboh isu ini, Sensen sendiri telah memberikan klarifikasi melalui video yang diunggah di TikTok. Ia membantah isu berhenti bekerja sebagai asisten Raffi Ahmad.
"Ini yang katanya aku resign," ujar Sensen sambil mempersiapkan perlengkapan syuting Raffi Ahmad, dikutip dari akun TikTok-nya @/sensenrans17 Senin (7/10/2024).
"Edan-edannya aku digosipin resign. Nih earphone-nya siapa. Ini siapa? Aku siapin buat syuting. Biar kalian puas," sambungnya.
Mengaku masih bekerja untuk Raffi Ahmad hingga saat ini, intip aset fantastis yang dimiliki pria bernama asli Febriansyah tersebut di bawah ini.
1. Mobil
Sekian lama bekerja menjadi asisten Raffi Ahmad, Sensen berhasil memiliki beberapa aset-aset yang bernilai fantastis, salah satunya adalah mobil.
Ia memiliki dua buah mobil, salah satunya Honda Brio yang merupakan pemberian Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dua tahun yang lalu saat Sensen berulang tahun.
Selanjutnya, dilansir dari vlog YouTube Rans Entertainment 7 bulan lalu, Sensen juga diketahui memiliki mobil Mercedez Benz CLA 200 berwarna merah.
Baca Juga: Awal Mula Sensen Jadi Asisten Raffi Ahmad, Ada Campur Tangan Olga Syahputra
"Ini mobilnya baru Sen? Sensen mobilnya baru. Lo pencucian uang?" ujar Raffi Ahmad menunjukkan mobil Mercedez Benz milik Sensen sambil bergurau.
2. Rumah
Pria bernama asli Febriansyah itu juga memiliki aset properti berupa rumah. Rumah ini berhasil dibeli oleh Sensen sekitar 7 bulan yang lalu.
Rumah berlantai 2 itu berharga Rp1,7 miliar dan dibeli dengan sistem mencicil. Informasi ini blak-blakan diungkap Sensen saat rumahnya dikunjungi Raffi Ahmad.
"Tadi gue udah ke rumah Rizky harganya Rp2 miliar lebih.Harga rumah lo berapa nih?" tanya Raffi Ahmad.
"Murah, Bos, murah. Rp1,7 miliar," jelas Sensen.
Berita Terkait
-
Awal Mula Sensen Jadi Asisten Raffi Ahmad, Ada Campur Tangan Olga Syahputra
-
Segini Gaji Sensen selama Jadi Asisten Raffi Ahmad, Pantas Bantah Resign
-
Berapa Penghasilan Menteri? Raffi Ahmad Kini Masuk Bursa Kabinet Prabowo, Tak Masalah Walau Digaji Kecil
-
Bibit Bobot Bebet Raffi Ahmad: Punya Gelar Doktor, Layak Masuk Kabinet?
-
Hotman Paris Sebut Raffi Ahmad Layak Dapat Gelar Profesor Bukan Cuma Doktor HC, Warganet: Asal Kampusnya Jelas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif Veja, Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam