Suara.com - Nagita Slavina baru-baru ini menjadi sorotan karena sikapnya yang dinilai cuek saat ikut acara kampanye pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Bandung Barat, Jeje Ritchie Ismail-Acep Ismail beberapa waktu lalu.
Nagita Slavina hadir bersama Raffi Ahmad, Syahnaz Sadiqah, dan Celine Evangelista dalam acara kampanye adik iparnya tersebut.
Dalam video yang diunggah akun TikTok @airani1607, istri Raffi Ahmad ini dinilai cuek dan enggan berinteraksi dengan warga. Kala itu, ada salah seorang warga yang meneriaki namanya.
"Kak Gigi saranghae... Kak Gigi saranghae," teriak seorang warga sambil mengulurkan tangannya yang membentuk love sign.
Namun, menantu Amy Qanita ini tampak tidak mendengar panggilan dari warga. Gigi yang berdiri di belakang Syahnaz Sadiqah tampak membawa mikrofon dan menjawab ucapan doa dari Calon Wakil Bupati yang tengah berkampanye.
Tak lama kemudian, warga kembali memanggil nama Nagita Slavina. Namun, Nagita Slavina kembali tidak mendengar panggilan warga dan mengobrol dengan sang adik ipar.
Sikap Nagita Slavina yang dinilai cuek ketika dipanggil warga itu berhasil menuai atensi warganet.
"Syahnaz aja denger itu ngelirik masa mama gigi ga denger," tulis salah seorang warganet.
"Menurutku dia itu anxiety sih, soalnya dia sering ngk percaya diri trs kalau ketemu banyak orang mencoba terlihat oke2 aja tp aslinya dia panik takut ngk bisa berbaur dgn yg lain," komentar warganet.
Baca Juga: Beda dengan Nagita Slavina, Sikap Raffi Ahmad Saat Diajak Warga Salaman Tuai Pujian: Selalu Ramah
"astaghfirullah ga mau nengok,, sedih dengernya,, sabar y mba," celetuk warganet.
"astaghfirullah nagita,, seenggaknya y tuh jwab kek senyum kek membahagiakan orang lain itu dpt pahala," ujar warganet.
"apa gak denger loh sedeket itu gila ya si gigi sombong banget," imbuh yang lain.
Berita Terkait
-
Beda dengan Nagita Slavina, Sikap Raffi Ahmad Saat Diajak Warga Salaman Tuai Pujian: Selalu Ramah
-
Nagita Slavina Diduga Ogah Diajak Salaman Warga, Netizen Bandingkan dengan Ayu Ting Ting
-
Dandanin Syifa Hadju, MUA Ini Curhat ke Nagita Slavina soal Wajah Asli Pacar El Rumi
-
Dicap Sombong Enggan Pegang Tangan Penonton, Sifat Asli Nagita Slavina Digunjing
-
Dempul 'Anti Malu' Nagita Slavina saat Pelantikan Raffi Ahmad Jadi Omongan
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
Terkini
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!
-
5 Rekomendasi Sampo Penghitam Rambut, Mudah Ditemukan di Supermarket
-
10 Tren Bahan Skincare yang Populer Selama 2025, Vitamin C Tak Lekang Waktu
-
Tantangan dan Peluang Mengangkat Masakan Lokal ke Panggung Global
-
Maladewa Ubah Model Pariwisata Jadi Integrated Development Berbasis Keberlanjutan
-
Urutan Skincare Pria yang Tidak Ribet: Langkah Mudah, Bikin Makin Percaya Diri
-
5 Rekomendasi Sunscreen Paling Nyaman untuk Reapply: Anti Ribet, Kulit Terlindungi Setiap Saat
-
Eks Menteri Ikut Geram Gus Elham Cium-cium Bocil: Tangkap dan Hukum, Pak Kapolri!