Suara.com - Tes SKD CPNS 2024 masih berlangsung hingga 15 November 2024. Setiap peserta pun bisa langsung melihat skor hasil tes SKD. Lantas bagaimana cara melihat skor SKD CPNS 2024? Berikut ini cara melihatnya lengkap dengan cara cetak sertifikat.
Diketahui bahwa berdasarkan Surat Kepala BKN No 5900/B-KS.04.01/SD/K/2024, tes SKD CPNS berlangsung dari 16 Oktober hingga 15 November 2024 dan pengumuman hasil SKD CPNS 2024 berlangsung pada 17-19 November 2024.
Namun yang jadi pertanyaan, bagaimana cara melihat skor SKD CPNS 2024? Nah bagi yang masih bingung cara melihat skor hasil tes SKD, berikut ini ulasannya lengkap dengan cara cetak sertifikat tes yang dilansir dari berbagai sumber.
Cara Melihat Skor SKD CPNS 2024
Untuk melihat skor SKD CPNS ini bisa melalui beberapa cara yaitu melalui live score dan melalui laman resmi SSCASN maupun instansi masing-masing. Adapun rincian caranya sebagai berikut:
1. Melalui Live Score
Live score ini disiarkan secara langsung oleh BKN lewat YouTube kantor regional atau Unit Pelaksana Tugas (UPT). Berikut ini cara ceknya:
- Pertama-tama, buka a YouTube
 - Lalu, ketik di kolom pencarian YouTube "live score skd cpns 2024"
 - Kemudian akan muncul tayangan video live score hasil SKD dari setiap titik lokasi tes
 
2. Melalui Web Resmi SSCASN dan Instansi
Untuk melihat skor SKD juga bisa melalui web resmi SSCASN di https://sscasn.bkn.go.id atau bisa juga melalui web masing-masing instansi yang dilamar. Caranya, buka website tersebut, lalu masukan NIK 
dan password yang terdaftar.
Cara Cetak Sertifkat SKD
Perlu diketahui juga bahwa setiap peserta yang sudah melakasanaka ujian SKD dapat mengunduh atau mencetak sertifikat SKD 2024 melalui laman resmi Sertifi-CAT BKN. Adapun cara cetak sertifikat SKD yakni sebagai berikut:
Baca Juga: Benarkah Skor Tinggi SKD Belum Tentu Lolos CPNS?
- Pertama-tama, buka laman Serti-CAT BKN di sertificat.bkn.go.id
 - Lalau masukkan NIK dan Nomor Peserta SKD CPNS
 - Kemudian pilih tipe seleksi ‘Calon Pegawai Negeri Sipil'
 - Selanjutnya, klik ‘UNDUH’ dan dokumen otomatis akan terunduh
 - Setelah itu, simpan dokumen sertifikat SKD tersebut
 
Demikian ulasan mengenai cara melihat skor hasil tes SKD 2024 lengkap dengan cara cetak sertifikat tes yang perlu diketahui. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Sunscreen Tone Up Non Comedogenic Terbaik untuk Kulit Berjerawat
 - 
            
              Berapa Lama Wardah Crystal Secret Bisa Hilangkan Flek Hitam? Cek Fakta dan Rekomendasinya
 - 
            
              Wewangian untuk Remaja: Bukan Sekadar Harum, Tapi Sumber Rasa Percaya Diri dan Energi Positif
 - 
            
              Profil dan Rekam Jejak Rektor UNM, Diberhentikan Buntut Dugaan Pelecehan
 - 
            
              Event Lari Berdampak Bagi Pelestarian Hijau, Mandatalam Earth Run 2025 Tanam 2.000 Bibit Pohon
 - 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas Adidas yang Murah untuk Anak Sekolah
 - 
            
              Ketika Anabul Jadi Keluarga, Hadir Tren Perhiasan Bertema Kasih Sayang untuk Hewan Peliharaan
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Lulusan Apa? Minta Maaf Imbas Candaan Singgung Adat Toraja
 - 
            
              Sanksi Menyebarkan Soal TKA 2025 Bagi Peserta dan Petugas Ujian: Bisa Langsung Diskualifikasi
 - 
            
              12 Tata Tertib Peserta TKA 2025 dan Konsekuensi Melanggar