Suara.com - TikToker Intan Srinita tengah menjadi perbincangan di platform X setelah menuding pakar telematika Roy Suryo sebagai dalang sebenarnya di balik akun Kaskus @/fufufafa.
"Siapa nih yang waktu itu bilang akun fufufafa itu miliknya Mas Gibran? Ya ampun ternyata ya permainannya Roy Suryo, gokil juga," kata TikToker pemilik akun @/intansrinita16 itu, dikutip pada Selasa (12/11/2024).
"Dia kayak sok asyik, sok sibuk nyari bukti kalau akun fufufafa itu punyanya Mas Gibran, eh ternyata milik dia, dan dia sekarang lagi divonis masuk penjara selama 9 bulan karena kasus menyebarkan berita yang nggak bener lewat akun si fufufafa ini," sambungnya.
Tentu saja penjelasan Intan tidak serta-merta disepakati oleh warganet. Malah belakangan Intan dicurigai sebagai buzzer yang bermaksud untuk merusak reputasi Roy Suryo.
Pasalnya eks Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) itu menjadi salah satu pihak yang getol menguliti siapa pemilik akun Fufufafa. Bahkan atas konten-konten Fufufafa yang dibuatnya, Roy sampai dilaporkan ke Bareskrim Mabes Polri.
Namun kembali kepada Intan Srinita yang sampai dicurigai sebagai buzzer, memang berapa sih bayaran yang bisa diterima oleh buzzer?
Bayaran buzzer di Indonesia
Universitas Oxford pernah merancang sebuah riset bertajuk "The Global Disinformation Order 2019 Global Inventory of Organized Social Media Manipulation" yang memetakan banyaknya buzzer di berbagai negara beserta bayaran yang diterima.
Salah satu yang dipetakan adalah fenomena buzzer di Indonesia. Menurut hasil riset salah satu kampus top dunia tersebut, buzzer di Indonesia bisa mendapat gaji antara Rp1-50 juta setiap bulan.
Baca Juga: Intan Srinita Kerja Apa? Tuai Kontroversi Tuduh Roy Suryo Dalang di Balik Akun Fufufafa
Peneliti Oxford juga sempat mewawancarai seorang buzzer yang dikerahkan salah satu tokoh penting. Tak main-main, buzzer anonim itu mengaku bisa menerima gaji antara Rp50-100 juta atas jasanya menggiring opini publik demi kepentingan tokoh tersebut.
Berita Terkait
-
Intan Srinita Kerja Apa? Tuai Kontroversi Tuduh Roy Suryo Dalang di Balik Akun Fufufafa
-
Wanti-wanti Gibran usai Buka Layanan "Lapor Mas Wapres," Hensat: Jangan Cuma Hype Awal Saja, tapi...
-
Dinilai Menonjolkan Lekuk Tubuh, Penampilan Aurel Hermansyah saat Kondangan Digunjing
-
Nomor WhatsApp 'Lapor Mas Wapres' Selalu Centang Satu, Netizen Curiga Cuma Gimmick
-
Gibran Buka Posko "Lapor Mas Wapres" di Kantor, Begini Reaksi Budi Gunawan
Terpopuler
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Kesempatan Klaim Ballon d'Or
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
Terkini
-
5 Serum Wardah Terbaik untuk Atasi Flek Hitam, Bikin Wajah Cerah Merata
-
Jadi Gubernur Papua, Ini Profil Lengkap Mathius Fakhiri yang Perdana Menjajaki Dunia Politik
-
5 Moisturizer untuk Mengecilkan Pori-pori, Harga Murah Mulai Rp40 Ribuan
-
Kini Diangkat Jadi Wamendagri, Apa Hoegeng Awards yang Pernah Disabet Komjen (Purn) Akhmad Wiyagus?
-
Nadif Zahiruddin Kerja Apa? Diduga Gandengan Baru Azizah Salsha
-
Revolusi di Era Digital, Ketika Belanja Bahan Dapur Semudah Scroll di Ponsel
-
Bukan Kaleng-Kaleng! Intip Spesifikasi Jam Rolex Selvi Ananda yang Harganya Capai Rp750 Juta!
-
Berapa Lama Anies Baswedan Menjabat Mendikbud? Kritik Sistem Pendidikan Indonesia Sudah Kuno
-
Menuju Kecantikan Sempurna: 5 Tren Perawatan Kulit yang Mendominasi 2025
-
Bedak Apa yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas? Ini 7 Rekomendasi untuk Pudarkan Kerutan