Suara.com - Nikita Mirzani kembali menanggapi polemik uang donasi Agus Salim yang dikumpulkan oleh Pratiwi Noviyanthi atau Teh Novi yang hingga kini belum ada ujungnya.
Menurut Nikita Mirzani, Teh Novi lah yang membuat permasalahan ini heboh karena mengeksposnya ke publik. Bagi Nikita, tak semua aksi sosial harus direkam.
"Novi juga kebanyakan tingkah. Kalau mau bantu orang gak usah selalu direkam. Bantu seikhlasnya, gak usah dikit-dikit direkam," ujar Nikitasaat siaran langsung seperti video yang dibagikan akun @dramahaluuu2, Rabu (20/11/2024).
Nikita Mirzani menyebut Pratiwi Noviyanthi terlalu membesar-besarkan masalah uang donasi Agus Salim karena tidak sesuai dengan keinginannya. Teh Novi ingin uang donasi tersebut digunakan untuk pengobatan Agus, sedangkan si penerima justru mengunakannya untuk kebetuhan.
"Sebenarnya Novi yang membesar-besarkan donasi yang tidak sesuai dengan keinginannya dia. Keinginan dia itu uang donasi untuk berobat ya dipakai berobat. Nah si Agus korban penyiraman air keras, dikasihlah uang donasi ke rekening pribadinya dia digunakanlah untuk kebutuhan sehari-hari," kata Nikita Mizani.
Kedua belah pihak sama-sama ngotot mempersalahkan uang donasi. Permasalahan hanya berkutat di situ dan hingga kini belum kelar.
"Akhirnya heboh, sama Agus dikembalikan ke Novi. Kan begitukan? Apa yang dipermasalahkan? sebetulnya ini tuh permasalahannya soal uang sekarang. Si Agus dan lawyernya minta uang itu dikembalikan karena itu haknya. ," sambungnya.
Lebih lanjut, Nikita Mirzani kembali memberikan sentilan kepada Teh Novi lantaran tak sependapat dengan caranya membantu orang.
"Si Novi pula ini pengin cari-cari panggung terus, setiap nolingin orang dimasukin ke YouTube, memang itu cara dia untuk membantu orang tapi gak semua yang dibantu dimasukin ke YouTube deh," pungkasnya.
Baca Juga: Isa Zega Terancam Dipenjara, Nikita Mirzani Sindir Fitri Salhuteru: Salah Kawan Masuk Polres
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
7 Rekomendasi Warung Selat Solo Legendaris, Rasa Otentik Sejak Tahun 70-an
-
4 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV
-
Literasi Keuangan untuk Gen Z di Kampus: Bekal Wajib di Tengah Maraknya Layanan Finansial Digital
-
7 Sunscreen Paling Murah dengan Efek Mencerahkan, Kulit Kusam Teratasi
-
Era Baru Makeup Flawless: Saat Riasan Tak Hanya Mempercantik, Tapi Juga Merawat Kulit
-
Terpopuler: Beda Silsilah Keluarga 'Dua' Raja Solo hingga 5 Dosa Habib Bahar bin Smith
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!