4. ARTOTEL TS Suites Surabaya
Hotel ARTOTEL TS Suites Surabaya menawarkan promo makanan dan minuman di One Deck Gastropub selama Desember 2024 untuk menyambut libur Natal. Menu spesial Natal meliputi set menu Christmas Gourmet Munch, yang terdiri dari Roasted Pumpkin Soup, Pan Seared Salmon, dan Creme Brulee, dengan harga Rp258.000 nett/pax.
Selain itu, tersedia paket hampers Nouvelle Bundles, termasuk Cookies seharga Rp140.000 nett dan Roasted Chicken seharga Rp198.000 nett. Promo ini dapat dinikmati sepanjang Desember 2024.
Untuk informasi lebih lanjut dan reservasi dapat menghubungi marketing ARTOTEL TS Suites Surabaya melalui nomor 08113399964.
5. Java Paragon Hotel & Residences Surabaya
Java Paragon Hotel & Residences Surabaya menawarkan pengalaman perayaan Natal dan Tahun Baru yang istimewa dengan berbagai promo menarik. Terletak di Jalan Mayjen Sungkono, hotel ini menyediakan berbagai pilihan kuliner, termasuk menu spesial bebek peking di The Café.
Promo makan malam Natal dan Tahun Baru tersedia di beberapa restoran dengan harga mulai Rp250 ribu nett per orang. Hotel juga menawarkan paket staycation mulai dari Rp638 ribu nett per malam.
Informasi lebih lanjut dapat diperoleh melalui WhatsApp di nomor 085962779888 untuk restoran dan 081217770408 untuk paket kamar, atau bisa juga melalui Instagram @javaparagonhotel.
Baca Juga: Anak-anak Diskon 50%! Rayakan Natal dengan Christmas Buffet Pilihan di Bali
6. Premier Place Hotel Surabaya Airport
Premier Place Hotel Surabaya Airport menyambut Natal 2024 dengan berbagai promo menarik, termasuk makan malam spesial di Coriander Resto dengan menu Ayam Kodok, hidangan khas Natal yang diisi dengan daging ayam dan sapi giling serta telur rebus.
Makan malam ini tersedia pada 24-25 Desember 2024 seharga Rp150.000 ++ per orang, lengkap dengan hidangan Natal lainnya dan dekorasi meriah. Selain itu, hotel juga menawarkan paket hantaran Natal mulai dari Rp168.000 nett dan paket makan siang/malam private untuk minimal 30 orang. Semua program ini berlangsung hingga 31 Januari 2025.
Informasi selengkapnya bisa dilihat melalui Instagram @premierplacehotels.
7. Morazen Hotel Surabaya
Morazen Hotel Surabaya menyambut Natal 2024 dengan tema "Warm Winter's Eve", menawarkan makan malam All You Can Eat Buffet pada 24-25 Desember di Palatier Restaurant. Hotel ini juga menyediakan hampers eksklusif yang berisi roasted chicken, beef wellington, dan salmon, serta cookies hampers dan cake tematik.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis