Agustus: Peringatan Darurat
Logo "Peringatan Darurat Garuda Biru" menjadi tren, melambangkan seruan masyarakat untuk mengawasi revisi UU Pilkada 2024 yang kontroversial.
September: Ishowspeed di Indonesia
Streamer Ishowspeed membuat rekor dengan siaran langsung di Jakarta, menarik 1 juta penonton dan mempopulerkan kunjungan kreator global ke Indonesia.
El Kecepatan bahkan memecahkan rekor live streaming dengan penonton terbanyak di Youtube. Tak hanya itu, ia juga mempopulerkan kata-kata slang dalam bahasa Indonesia, seperti "minggir lu miskin".
Oktober: Agus Sedih
Agus Salim atau saat ini dikenal netizen dengan nama 'Agus Sedih', korban siraman air keras, viral karena dugaan penyalahgunaan dana donasi. Kasus ini memicu diskusi tentang transparansi donasi publik. Bahkan hingga di penghujung tahun 2024 kasus ini masih belum selesai.
November: Bukan Nabi Boy
Seorang pelaku pencurian HP viral setelah memberikan klarifikasi dan permintaan maaf dengan ucapan narasi "manusia bukan nabi, boy". Perkataannya yang dianggap tidak ada rasa menyesal dan bersalah inilah yang kemudian menjadi bahan meme dan diskusi warganet di media sosial.
Baca Juga: Profil Andy F Noya, Menyesal Undang Gus Miftah ke Kick Andy: Kiai Kok Keluyuran ke Klub Malam!
Desember: Gus-Gusan
Pendakwah Gus Miftah dikecam setelah dianggap menghina pedagang es teh dalam acara pengajian. Peristiwa ini menjadi diskusi tentang sensitivitas dalam ceramah publik.
Jadi itulah rangkuman drama 2024, lalu drama seperti apa yang akan terjadi di tahun 2025?
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Berita Terkait
-
Profil Andy F Noya, Menyesal Undang Gus Miftah ke Kick Andy: Kiai Kok Keluyuran ke Klub Malam!
-
Pendidikan Ustaz Adi Hidayat, Sebut Gus Miftah dan Penjual Es Teh Sama-sama Dimuliakan
-
Gerak-gerik Ning Astuti Saat Dijambak Lalu Dicium Gus Miftah Jadi Omongan: Gemetaran...
-
Nama Asli Clara Shinta, Selebgram yang Dituduh Sebar Video Gus Miftah Hina Penjual Es Teh
-
Siapa KH Syarif Rahmat? Tak Sudi Gus Miftah Dituding Hina Penjual Es, Desak Cari Penyebar Video: Tidak Ada yang Salah!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
4 Pilihan Cushion di Bawah Rp50 Ribu, Hasil Kulit Mulus dan Cantik Seharian
-
Dari Buttonscarves hingga Rizman Ruzaini: Koleksi Enam Desainer yang Mencuri Perhatian di Borobudur
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Daftar Antrean KJP Pangan Bersubsidi DKI Jakarta 2026, Cek di Sini!
-
5 Tren Warna Baju Lebaran 2026, Bikin Penampilan Makin Fresh dan Elegan
-
4 Rekomendasi Liquid Foundation Lokal dengan Hasil Natural dan Perlindungan UV
-
5 Sepatu Running Lokal Sekelas Asics Gel Kayano: Kualitas Top, Harga Rp400 Ribuan
-
5 Cushion Minim Oksidasi untuk Usia 40-an, Bisa Menyamarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Murah di Indomaret, Bikin Wajah Cerah Terlindungi
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun