Suara.com - Selvi Ananda kembali menjadi perhatian saat menemani anak sulungnya, Jan Ethes tanding basket. Hal ini terkait dengan penampilan istri Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka itu.
Pada video yang diunggah akun TikTok @erik_anak_dewa, tampak Selvi Ananda berpenampilan kasual. Ia mengenakan kaos warna abu-abu dengan gambar besar di bagian depan.
Mantan Putri Solo itu tampak mengenakan riasan sederhana dengan rambut yang tergerai.
"Nyonya wapres RI," tulisan dalam video.
Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Sederhana banget ea mbak Selvi, pintar menyesuaikan diri di mana berada," komentar warganet.
"Cantik Bu Wapres," tulis warganet di kolom komentar.
"Santai bangat gayanya," timpal lainnya.
Kendati penampilannya tampak kasual, Selvi Ananda menenteng tas tak biasa. Selvi terlihat membawa tas Hermes warna coklat di pundaknya.
Baca Juga: Gibran Dibilang Mengidap Parentifikasi, Eks Ketua AJI: Anak Dipaksa Orang Tua
Tas tersebut diduga Hermes series K28 Chocolate Courchevel Sellier Handbag Rp 185 juta.
Diketahui Selvi Ananda memang dikenal memiliki koleksi tas mewah. Sebelumnya Selvi juga tampak mengenakan tas Hermes lain saat jajan es teh.
Kala itu Selvi juga berpenampilan kasual dengan tas Hermes series Lindy Golf taurillon clemence leather with gold hardware seharga Rp 197 juta.
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
6 Urutan Skincare Malam untuk Kulit Berjerawat, Perbaiki Skin Barrier
-
Awas! Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru
-
5 Rekomendasi Sepatu Turf Mini Soccer Brand Lokal Terbaik: Minim Cedera, Mulai Rp300 Ribu
-
5 Sepatu Asics Ori Diskon di Foot Locker, Ekstra Hemat Mulai Rp450 Ribu
-
7 Rekomendasi Micellar Water Tanpa Alkohol, Aman untuk Kulit Sensitif
-
Face Oil Dipakai setelah Apa? Ini Urutan, Manfaat, dan Rekomendasi Produknya
-
5 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Kering, Hasil Makeup Tidak Crack
-
Hindari Kesalahan! 5 Kandungan Skincare yang Tak Seharusnya Dipadukan
-
5 Serum Lokal di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga, Bikin Wajah Cerah dan Glowing
-
5 Cara Mudah Agar Kulit dan Rambut Lebih Segar saat Bangun Tidur Pagi Hari