Suara.com - Nikita Mirzani kini mengunggah sebuah foto sang putri, Laura Meizani alias Lolly yang sempat membuat Vadel Badjideh kepanasan.
Adapun dalam foto tersebut, sang putri Nikita Mirzani tengah berpose dengan seorang bule misterius yang mengenakan topi biru muda dan kaos hitam.
Ibunda Lolly diduga berniat memancing emosi Vadel Badjideh dan membuat publik memilih siapa yang lebih layak untuk Lolly.
Lantaran punya paras yang dinilai lebih menawan nan maskulin, tak sedikit publik yang memilih si bule itu.
"Sama ini aj Lolly,bening loh," bunyi salah satu komentar warganet.
"Nah kalau ini gue setuju,emak nya aja bisa cari cowo yang cakep masa anaknya cuma modelan kodel," tulis warganet lain.
Lantas, siapa gerangan sosok bule yang tiba-tiba hadir di kehidupan Lolly itu?
Diduga bernama Carsten Olsen
Publik akhirnya menggali-gali rekam jejak digital Lolly dan menduga bahwa sosok bule tersebut bernama Carsten Olsen. Olsen adalah seorang pemuda dari Copenhagen, Denmark yang kini tinggal di Jakarta.
Warganet sontak membagikan akun Instagram Olsen di kolom komentar unggahan Nikita Mirzani yang viral dan menduga bahwa ia Olsen memang benar sosok bule yang berfoto bersama Lolly.
Baca Juga: Gagal Dapat Restu, Vadel Badjideh Malah Mau Pacari Nikita Mirzani!
Melalui tautan yang tercantum di akun Instagram pribadinya, Olsen ternyata adalah seorang musisi dan telah menggubah beberapa lagu remix dan buatannya sendiri yang ia bagikan di berbagai kanal.
Sontak, unggahan-unggahan Olsen di Instagram pribadinya dipenuhi dengan publik yang mempertanyakan hubungannya dengan Lolly.
"Gapapa sama Laura, biar ga sama kang semir," tulis seorang warganet di unggahan Olsen.
"Kamu pacarnya Lolly?," tulis warganet lain dalam bahasa Inggris.
"Kalu yg ini baru enak dipandang," puji seorang warganet sembari membandingkan Olsen dengan Vadel.
Vadel Badjideh kepanasan: Unggah foto bareng Lolly
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger Mexico 66 Ori, Harga Murah Mulai Rp100 Ribu
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati