Suara.com - Aktris sekaligus politisi Desy Ratnasari belakangan menjadi perbincangan publik. Pasalnya ia dikabarkan dekat dengan presenter kondang Ruben Onsu.
Dalam hal ini, sahabat Ruben yakni Ivan Gunawan buka-bukaan soal peran Desy Ratnasari dalam karier desainernya di masa lalu. Pria yang biasa dipanggil Igun itu menyebut Desy menjadi salah satu artis yang membuatnya seperti saat ini.
Menurutnya, Desy menjadi artis yang mendukungnya membuat busana muslim.
“Pertama kali aku belajar bikin baju muslim, saat artis masih berpikir pakai kemben dan berhijab,” kata Igun seperti dikutip dari akun TikTok @duniaku.
“Pada waktu itu, teteh (Desy Ratnasari) tuh satu-satunya artis yang minta dibuatin baju tertutup,” imbuhnya.
Menurut Ivan dengan permintaan Desy, ia mulai belajar mendesain hijab bahkan ciput.
“Aku belajar bikin kerudung, bikin ciput semuanya dari teteh. Dan Alhamdulillah sekarang aku punya 17 toko,” paparnya.
Cuplikan video tersebut sontak menuai berbagai respons dari warganet.
“Pesanan Teh Desy membuka rezeki,” komentar warganet.
Baca Juga: Menaksir Biaya Hidup di Dubai: Ivan Gunawan Siap-siap Pindah
“Keren banget, sekarang Ivan punya Mandja di berbagai kota,” tulis warganet di kolom komentar.
“Teh Desy ternyata sebaik itu ya,” timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun