Suara.com - Selamat Angga Yunanda dan Shenina Cinnammon!
Usai 4 tahun bersama, Angga dan Shenina akhirnya resmi melanggengkan perjalanan cinta mereka dalam mahligai pernikahan pada Senin (10/2/2025).
Berlokasi di Bali, Angga dan Shenina membuat geger warganet karena kabar pernikahan mereka. "Forever and Always," tulis Angga di unggahan Instagram-nya, tak lupa dengan emoji hati berwarna putih.
Tentu tidak ada salahnya untuk mengingat kembali perjalanan cinta Shenina dan Angga selama 4 tahun ke belakang sebelum akhirnya mereka melangsungkan pernikahan. Seperti apa?
1. Bermula dari Satu Proyek Bersama
Dilihat di tayangan TikTok @/volix.media, Shenina mengaku sudah sering berjumpa dengan Angga. "Cuma kalau bener-bener kenal sampai ngobrol dan ternyata kelihatannya nyambung, itu karena di sebuah project. Itu pertama kali aku satu project sama dia dan ternyata orangnya sangat menyenangkan," ungkap Shenina.
Isu kedekatan Angga dan Shenina sendiri sudah berembus sejak tahun 2020. Sekitar tahun tersebut, Shenina dan Angga terlibat dalam sebuah proyek film bertajuk "Di Bawah Umur".
2. Bucin Banget sampai Rajin Video Call
Shenina menyiratkan perjalanan cintanya dengan Angga mengalir begitu saja sampai mereka bertahun-tahun berpacaran. Walau begitu, percikan cinta di antara mereka tetap terpelihara dengan baik.
Baca Juga: Fakta-fakta Hubungan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon, Diam-diam Resmi Menikah
Terbukti dari Shenina dan Angga yang tetap rajin video call selama 24 jam sehari! "Kita 4 tahun aja, video call masih 24 jam ya, Sayang," ujar Shenina di video TikTok @/oiiiiisi.
3. Shenina Viral Cuekin Mingyu SEVENTEEN demi Angga
Saking bucinnya, Shenina sampai pernah viral karena mengabaikan eksistensi personel boyband Korea Selatan, SEVENTEEN, yang berdiri di sebelahnya lantaran sibuk berbincang dengan Angga.
4. Diam-diam Menikah Usai Ultah Shenina
Shenina baru merayakan ulang tahun yang ke-26 pada 1 Februari 2025. Tak disangka, 9 hari setelahnya, Shenina juga resmi melepas masa lajangnya dengan dinikahi Angga.
Menariknya, pasangan ini sudah didoakan untuk segera melangkah ke pelaminan sejak lama. Salah satunya oleh Luna Maya yang memanggil Angga sebagai calon suami Shenina sampai membuat sang aktris salah tingkah.
Berita Terkait
-
Fakta-fakta Hubungan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon, Diam-diam Resmi Menikah
-
Silsilah Keluarga Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon: Akhirnya Resmi Bersatu!
-
Silsilah Keluarga Shenina Cinnamon, Dinikahi Angga Yunanda Bukan Kalangan Biasa
-
Uniknya Lokasi Pernikahan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon, Baru Satu-satunya di Dunia
-
Sering Dijuluki Aura Maghrib, Shenina Cinnamon Tampil Memukau di Hari Pernikahannya dengan Adat Minang
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
-
6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
-
Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya