Suara.com - Fujianti Utami Putri alias Fuji belakangan sering membuat konten bersama Verrell Bramasta. Hal ini membuat Verrell sering kali dijodoh-jodohkan dengan Fuji.
Soal Fuji, ibu Verrell Bramasta Venna Melinda punya kesan tersendiri untuk anak bungsu Haji Faisal itu. Ia mengaku salut dengan Fuji yang sukses di usia muda.
“Dia (Fuji) anaknya produktif ya, saya lihat di TikToknya. Ya maksudnya dia umur 21 tahun udah bisa mandiri nyenengin keluarga ya aku salut,” kata Venna seperti dikutip dari akun TikTok @inpoteman, Senin (24/2/2025).
“Artinya perempuan yang independen, mudah-mudahan dia bisa jadi istri bertanggungjawab,” imbuhnya.
Venna sendiri menambahkan usia Verrel yakni 29 tahun baginya sudah cocok untuk menikah. Kendati demikian ia menyerahkan segala keputusan pada putra sulungnya itu.
Sementara soal jodoh, Venna hanya ingin menantu yang bisa menjadi teman berhijrah Verrell dalam kebaikan.
“Kita menyerahkan segalanya sama Allah akrena nggak tahu nanti jodohnya siapa,” kata Venna.
“Tapi kalau aku siapapun selalu mendukung siapa pun jodohnya Verrell yang penting bisa jadi teman ibadahnya Verrell. Dan bisa membawa Verrell benar-benar hijrah di jalan Allah,” paparnya.
Diketahui Verrell Bramasta kembali menjalin interaksi dengan Fuji usai membuat konten bersama di DPR Ri. Kali ini, mereka bertemu di negeri jiran, Malaysia.
Baca Juga: Dihampiri Verrell Bramasta, Pengawalan Fuji di Malaysia Jadi Sorotan: Gila!
Fuji tiba lebih dulu beberapa hari di Malaysia. Usai Fuji bertemu Datuk Aliff Syukri, Verrell Bramasta tampak menyusul. Dia menemui Fuji saat menghabiskan waktu di wahana permainan.
Berita Terkait
-
Fuji Dilirik Pengusaha Asal Malaysia: Gak Salah Pilih
-
Sikap Fuji yang Tak Bisa Diam saat di Malaysia Tuai Sorotan, Benarkah karena ADHD yang Diderita?
-
Sebelum Nyusul ke Malaysia, Verrell Bramasta Sudah Berniat Ajak Fuji Olahraga Bareng
-
Dihampiri Verrell Bramasta, Pengawalan Fuji di Malaysia Jadi Sorotan: Gila!
-
8 Potret Fuji dan Verrell Bramasta di Malaysia, Dinner Pakai Baju Couple
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Terpesona Talenta Generasi Muda, Addie MS Gaet Cicit WR Supratman Dalam Konser Simfoni
-
Tren Baru Asuransi: Program Loyalitas Jadi Daya Tarik, Tawarkan Medical Check-up Gratis
-
Rahasia Cari Tiket Pesawat Murah: Trik Jitu Menggunakan Google Flights
-
6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
-
10 Produk Makeup Musim Semi 2025 yang Akan Mengubah Riasan Anda
-
5 Destinasi yang Wajib Dikunjungi: Pengalaman Budaya Internasional yang Mengubah Hidup
-
Situs dan Data yang Diretas Hacker Bjorka: Alamat Pejabat hingga KPU Jadi Korban
-
Hacker "Bjorka" Asal Mana? Diduga Sudah Ditangkap Polisi, Sempat Dikira Orang Polandia
-
Liburan Mewah Kini Milik Semua: Cruise Rp1 ke Mediterania? Ini Caranya!
-
Karya dan Ide Siswa SMA Indonesia yang Menginspirasi, Dari Sains Hingga Seni Kreatif