Suara.com - Kiky Saputri tengah berbahagia menyambun anak pertamanya. Pasalnya Kiky harus melewati berbagai ujian sebelum dikaruniai putri cantik yang diberi nama Kayya.
Diketahui Kiky sempat mengalami keguguran pada 2024 lalu. Tak hanya keguguran, Kiky bahkan mengalami kista hingga harus mengangkut satu ovarium miliknya.
Punya banyak ujian, Kiky sendiri mengaku sempat bercerita dengan penyanyi Syahrini. Siapa sangka, istri Reino Barack itu memberikan amalan yang ia kerjakan bersama suami untuk dapat momongan.
Syahrini sendiri baru memiliki anak usai 5 tahun pernikahannya dengan Reino Barack.
"Satu lagi aku dapat insight dari Teh Syahrini, beliau kasih aku usaha dari jalur doa lewat bacaan doa dan ikhtiar lewat salat malam," ujar Kiky di kanal YouTube miliknya, Senin (24/2/2025).
Pada tangkapan layar yang dibagikan Kiky, Syahrini membagikan amalan-amalan yang ia lakukan bersama suami untuk dikaruniai anak.
Syahrini menyebut ikhtiar yang ia lakukan pertama kali adalah ikhlas dan menyerahkan diri pada Allah.
"Harus ikhlas menerima takdir Allah, terutama salat tahajudnya jangan ditinggal bareng sama suami bangun jam 1 sebelum subuh bareng-bareng minta pertolongan Allah," pesan Syahrini.
"Trust Allah, pasrah, dan berserah. Bismillah kunfayakun segara Allah kasih apa pun yang Kiky dan suami mau termasuk baby, Amin Ya Allah," imbuhnya.
Baca Juga: Bayinya Sungsang, Kiky Saputri Melahirkan Secara Caesar
Syahrini juga memberikan tips zikir dan salawat nabi setiap hari.
"Terus, jangan putus ya, sholawat nabi dan 'Yaa Malikil Quddus'. Semampunya kalau bisa ratusan ribuan di sela-sela aktivitas," papar Syahrini.
Syahrini sebagai pejuang garis dua juga menyatakan ingin mendoakan Kiky saat salat duha.
Berita Terkait
-
Proses Lahiran Caesar Kiky Saputri Lancar dan Cepat, Begini Ceritanya!
-
Cincin Nikah Dipotong Damkar, Kiky Saputri Kesempatan Minta yang Baru ke Suami: Itu Gak Usah Diajarin!
-
Perjalanan Cinta Kiky Saputri dan Muhammad Khairi, Kini Dikaruniai Buah Hati
-
Syahrini Kasih Resep Khusus Agar Kiky Saputri Cepat Hamil Lagi Usai Keguguran, Apa Itu?
-
Bayinya Sungsang, Kiky Saputri Melahirkan Secara Caesar
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Ramalan Zodiak 27 Oktober 2025: Panduan Lengkap Karier, Cinta, & Keuangan
-
Terinspirasi dari Matcha, Begini Ritual Ketenangan dalam Setiap Rutinitas Kecantikan
-
Profil dan Agama Inka Andestha, Lagi Dijodoh-jodohkan dengan Pratama Arhan
-
6 Sunscreen Anti Air dan Anti Lengket untuk Musim Hujan, Cocok untuk Wanita Pekerja Outdoor
-
Berapa Tarif Manggung Raisa? Diva Pop Indonesia Ceraikan Hamish Daud
-
Masih Bingung Harus Pakai Sunscreen SPF Berapa? Ini Jawaban Dokter Spesialis Kulit
-
2 Promo G-DRAGON IN CINEMA CGV, Ada Poster Eksklusif 4DX dan Paket Combo Tiket
-
Apakah Tanggal 28 Oktober Termasuk Libur Nasional? Ini Jawabannya
-
Beauty Beyond Boundaries, Ruang Baru untuk Merayakan Kecantikan
-
Sumpah Pemuda 2025 yang ke Berapa? Ini Tema Resmi dan Makna di Balik Logonya