Suara.com - Penuaan dini tidak bisa terhindarkan seiring bertambahnya usia. Hal tersebut terjadi karena setiap sel pada tubuh sudah terprogram untuk menua dan menurun fungsinya.
Tidak ada seorang pun yang menginginkan terjadinya penuaan, namun proses alami tersebut tidak dapat dihindari. Makanya, banyak orang melakukan segala cara agar terlihat awet muda.
Bila kondisi ini terjadi pada seseorang dengan usia muda, bisa saja terlihat jauh lebih tua dari umur aslinya. Alhasil, kepercayaan diri dapat menurun akibat kecantikan kulit yang memudar.
Namun, tak perlu khawatir karena beberapa cara simpel untuk mencegah penuaan dini pada kulit wajah. Melansir laman Halodoc.com, berikut ini caranya:
1. Kelola berat badan
Penuaan dini pada kulit bisa dicegah dengan mengontrol berat badan. Sebab, memiliki berat badan yang terlalu kurus atau terlalu berlebihan dapat mempercepat proses penuaan pada tubuh.
Tubuh yang kurus tidak memiliki lemak alami yang sesuai pada struktur wajah, sehingga dapat menimbulkan kerutan dan membuat kulit tampak kendur. Kondisi ini juga tidak dapat ditangani oleh metode perawatan, seperti suntik botox atau facelift.
Sedangkan itu, mereka yang memiliki berat badan berlebih karena faktor pertambahan usia maupun kurang berolahraga, dapat mengalami berbagai masalah kesehatan dan siklus penuaan yang berlanjut.
Oleh sebab itu, olahraga secara rutin sangat dianjurkan bagi mereka yang memiliki kelebihan berat badan. Hal ini bertujuan untuk mengurangi keriput, serta tampilan lembek kulit wajah yang dihasilkan oleh penumpukan lemak.
Baca Juga: 5 Krim Anti Aging Harga Terjangkau, Aman Samarkan Tanda Penuaan
Selain itu, orang yang mengidap gangguan makan, juga rentan mengalami kulit kering, dan keriput. Bila kondisi ini dibiarkan, mereka yang memiliki gangguan makan dapat memiliki fitur tubuh yang mirip seperti kerangka.
2. Rutin menggunakan sunscreen
Salah satu cara simpel untuk mencegah penuaan dini pada kulit, yaitu menggunakan sunscreen atau tabir surya setiap harinya.
Melansir dari American Academy of Dermatology, penggunaan tabir surya dengan kandungan SPF minimal 30 dengan “spektrum luas” pada labelnya sangat direkomendasikan.
Sebab, produk tersebut dapat melindungi kulit terhadap sinar UVA dan juga UVB matahari. Perlu diketahui bahwa sinar UVA dapat menyebabkan efek penuaan pada kulit bila terlalu lama terpapar sinarnya tanpa perlindungan.
Ada baiknya untuk mengoleskan tabir surya pada leher, lengan, dan tangan kamu setiap hari terutama bila harus bepergian. Memakai tabir surya juga dapat menjadi rutinitas harian, layaknya menggosok gigi.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sunscreen Murah untuk Atasi Tanda Penuaan, Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Serum Kolagen Terbaik untuk Atasi Tanda Penuaan, Cocok Dipakai Wanita Mulai Usia 30 Tahun
-
6 Sunscreen Mengandung Vitamin C untuk Lawan Penuaan Dini, Kulit Auto Glowing!
-
7 Sunscreen yang Bisa Bikin Kulit Tetap Kencang, Cocok untuk Usia 30 Tahun ke Atas
-
4 Pilihan Eye Cream Korea untuk Mengatasi Kerutan
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Alpha Arbutin untuk Hilangkan Flek Hitam di Usia 40 Tahun
- 7 Pilihan Parfum HMNS Terbaik yang Wanginya Meninggalkan Jejak dan Awet
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
Terkini
-
Kalender Jawa 29 Oktober 2025: Weton Rabu Wage, di Antara Sial dan Berkah Menurut Primbon
-
Kelezatan Kuliner Jawa Timur, Ini 5 Hidangan Terbaik yang Tak Boleh Terlewatkan
-
Ashanty Pakai LED Face Mask di Rutinitas Skincare Pagi, Apa Manfaatnya?
-
Fakta-fakta Pakaian Bekas Impor: Dari Mana Asal Negara Baju Thrifting?
-
7 Rekomendasi Day Cream dengan SPF: Melembapkan dan Lindungi Kulit dari Munculnya Flek Hitam
-
4 Shio Paling Beruntung Besok 29 Oktober 2025, Siapa Saja yang Hoki?
-
Urutan Skincare Scarlett untuk Atasi Flek Hitam dari Pagi hingga Malam
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Kulit? Ini 4 Rahasia Perawatan Wajah
-
Pabrik Aqua Disidak KDM: Dituduh Penyebab Banjir, Padahal Dulu Dapat Penghargaan Ridwan Kami
-
Catatan Rekor Jadi Bahasa Diplomasi Baru: Inilah Inisiatif yang Mengubah Wajah Asia di Mata Dunia