Suara.com - Wangi parfum kadang menggambarkan kepribadian seseorang. Ada kalanya memilih parfum jangan sembarangan, apalagi punya wangi tidak sesuai yang diinginkan.
Selain itu, parfum juga mendukung penampilan agar meningkatkan rasa percaya diri. Apa lagi untuk seorang wanita.
Bagi yang beranggapan parfum terbaik berasal dari Eropa, jangan salah ternyata Thailand juga mempunyai produk pewangi tubuh yang recommended dan patut dicoba.
Harga produk-produk parfum wanita asal Thailand tersebut juga terjangkau. Berikut ini merupakan deretan rekomendasi parfum Thailand untuk wanita yang paling wangi.
1. Viva La Juicy
Melansir laman titipbeliin.com, Viva La Juicy mempunyai aroma khas yang merupakan kombinasi dari aroma buah-buahan dan aneka bunga.
Oleh karena itu, perpaduan keduanya menghasilkan aroma yang unik dan bisa membuat kamu lebih segar sepanjang hari. Harganya pun relatif lebih terjangkau, yaitu sekitar Rp25.000 saja.
2. Zwitsal
Zwitsal dikenal dengan produk parfum Thailand beraroma khas seperti wangi bayi yang lembut. Meski seringkali dianggap sebagai produk bayi, produk ini tidak cocok diaplikasikan pada kulit bayi.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Parfum Alfamart untuk Anak Sekolah, Ramah Kantong Pelajar
Parfum ini lebih cocok untuk anak remaja yang masih sekolah hingga orang dewasa. Selain aromanya yang khas, parfum ini juga terkenal karena tidak ada kandungan alkohol di dalamnya.
Jadi memiliki kulit sensitif masih sangat aman untuk digunakan sehari-hari. Adapun harganya yang terjangkau, yaitu sekitar Rp24.900,00.
3. Victoria’s Secret Bombshell
Parfum Victoria’s Secret Bombshell adalah pilihan tepat untuk yang suka aroma feminin. Parfum ini memiliki aroma khas yang lembut dan sedikit manis.
Daya tahan dari Victoria’s Secret Bombshell bisa mencapai 8-9 jam saat disemprotkan ke pakaian.
Dengan aroma yang feminin, parfum ini sangat cocok untuk kamu gunakan saat akan pergi berkencan. Harganya elatif terjangkau, yaitu sekitar Rp35.000.
Berita Terkait
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
5 Rekomendasi Parfum Lokal Wangi Kue, Cocok untuk Wanita Penyuka Aroma Manis
-
7 Parfum Pria Murah Wangi Segar dan Tahan Lama, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Solid Perfume untuk Touch Up: Wangi Tahan Lama, Praktis buat Traveler
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Rotan, Warisan Nusantara yang Mendunia Lewat Sentuhan Brand Lokal dan Kolaborasi Global
-
7 Rekomendasi Sunscreen Buat Upacara Hari Pahlawan, Harga ala Dana Pelajar
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
SMA 72 Jakarta Akreditasinya Apa? Ini Profil Sekolah yang Disorot usai Ledakan di Masjid
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Ketika Kisah Cinderella Diceritakan Kembali Lewat Balet Klasik Bernuansa Modern
-
Kulit Kusam Bikin Gak Pede? Ini Penyebab dan Solusi Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Modest Fashion Go International! Buttonscarves Buka Gerai Eksklusif di Jewel Changi
-
4 Tips Menyimpan Sunscreen agar Tak Cepat Rusak, Biar Tetap Efektif Lindungi Kulit!