Suara.com - Basic skincare seperti facial wash tidak hanya dikhususkan untuk wanita saja, pria juga membutuhkan, supaya kulit wajah selalu bersih, segar dan terawat.
Kulit wajah pria umumnya lebih tebal daripada wanita. Sehingga perlu menggunakan sabun muka khusus untuk perawatan rutin sehari-hari.
Brand skincare ternama favorit pria yaitu Kahf meluncurkan lebih dari satu jenis sabun muka yang disesuaikan dengan tipe kulit.
Dampak positif pemakaian rutin sabun muka Kahf bisa bikin kulit wajah bebas jerawat, komedo, semakin cerah dan sehat.
Kamu bisa membeli sabun muka dengan harga mulai Rp28.000, sudah mendapatkan hasil maksimal seperti perawatan mahal, padahal hanya pakai salah satu jenis basic skincarenya.
Manfaat Sabun Muka Kahf
Seperti penjelasan sebelumnya, ada manfaat positif saat rutin memakai brand skincare yang laris manis di tahun 2025 ini.
Setiap kali mengaplikasikan sabun ini pada wajah. Manfaat menakjubkan langsung terasa, contohnya saja: kulit muka menjadi lembab, ternutrisi.
Penggunaan teknologi Hydro Balance, bikin wajah tidak kering saat proses pembersihan pakai sabun.
Baca Juga: Urutan Skincare Viva Malam Hari untuk Pria, Cleanser sampai Moisturizer
Biasanya setelah selesai menggunakan facial wash, lalu dibilas sampai bersih, seringkali muka seperti ada efek kering ketarik. Kalau pakai produk Kahf ini malah cenderung kenyal, lembab seketika.
Sebagai brand skincare pria, ada 5 jenis sabun muka yang dijual secara online maupun offline. Masing-masing memiliki manfaat sendiri, serta totalitas menghempaskan debu, kotoran, bakteri, polusi yang menempel pada kulit.
Uniknya lagi, pihak produsen menggunakan formulasi khusus, sehingga sabun punya aroma khas maskulin dan menenangkan.
Produk Facial Wash Kahf Sesuai Tipe Kulit
Awal pengenalan produk tersebut ke pasaran, hanya ada 4 jenis, seiring berjalannya waktu semakin bertambah jadi 5, dengan segala keunggulannya dan sudah BPOM.
1. Kahf Face Wash Oil and Acne Care
Berita Terkait
-
Glowing sejak Dini!, Ini Rekomendasi Skincare Terbaik untuk Usia 20-an
-
Urutan Skincare Viva Malam Hari untuk Pria, Cleanser sampai Moisturizer
-
Rangkaian Skincare Kahf untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Wajah Glowing Sepanjang Hari
-
5 Produk Wardah Terlaris di Shopee, Kualitas Jempolan Mulai Harga Rp35 Ribuan
-
Urutan Skincare Malam Viva Cosmetics yang Benar: Biar Kulit Glowing Maksimal Tanpa Ribet!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya