Suara.com - Memiliki kulit wajah cerah dan sehat adalah dambaan banyak orang. Untuk mendapatkan kulit seperti ini dibutuhkan perawatan yang rutin.
Tak hanya melakukan perawatan kulit di klinik kecantikan, dengan rutin memakai skincare mengandung niacinamide juga dapat membantu membuat kulit cerah.
Niacinamide merupakan salah satu zat yang populer dalam produk perawatan kulit. Zat ini memiliki banyak manfaat, salah satunya mencerahkan kulit.
Bukan itu saja, niacinamide juga berperan dalam memperkuat skin barrier, mengurangi garis halus, meredakan kemerahan atau peradangan, dan banyak lagi.
Niacinamide bukan hanya ada dalam produk skincare seperti sabun cuci muka, toner, dan serum, tapi juga sunscreen atau tabir surya.
Sekarang ini sudah banyak produk sunscreen mengandung niacinamide. Berikut adalah enam rekomendasi sunscreen yang mengandung niacinamide.
1. OMG OH MY GLOW UV Barrier Sunscreen SPF 50 PA++++
Harga: Mulai dari R28.000
Berat Produk: 25 ml dan 60 ml
Masa Penyimpanan: 24 bulan
No. BPOM: NA18241701507
Sunscreen dari OMG Beauty ini mengandung bahan-bahan aktif yang dapat membantu mencerahkan kulit wajah, salah satu kandungannya adalah niacinamide.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
Bukan hanya dapat membantu mencerahkan kulit, sunscreen ini juga berguna untuk mengatasi masalah kulit wajah yang lain, misalnya kulit kusam dan noda hitam.
Selain itu, sunscreen ini dilengkapi SPF 50 PA++++ yang berfungsi melindungi kulit wajah dari sinar UV penyebab hiperpigmentasi dan masalah kulit lain.
2. YOU Sunbrella 2% Niacinamide Brightening Sunscreen Cooling Sunscreen
Harga: Mulai dari Rp55.000
Berat Produk: 30 ml
Masa Penyimpanan: 24 bulan
No. BPOM: NA11241700112
Ini merupakan sunscreen yang baru-baru ini di-launching oleh YOU Beauty. Sunscreen ini secara khusus diformulasi dengan 2% niacinamide.
Kandungan aktif lain yang ada pada sunscreen ini di antaranya vitamin C yang dapat membantu mencerahkan dan memberikan perlindungan terhadap kulit.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
-
Cara Pakai Sunscreen Spray yang Benar menurut Ahli Skincare, Jangan Lakukan Kesalahan Ini!
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Sensitif: Harga Aman buat Restock di Akhir Bulan
-
7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah
-
Tips Pilih Sunscreen yang Gak Bikin Makeup Longsor, Jangan Sampai Salah!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan