Catokan dengan harga yang cukup pricey alias mahal ini memang sesuai dengan teknologi yang digunakan, yakni plat ceramic dengan healing stone technology yang mampu membuat rambut lebih berkilau dan lembut, serta meminimalisir kerusakan rambut akibat panas catokan.
Dilengkapi fitur clinic mode dengan suhu 60 derajat celciuc yang ideal untuk perawatan rambut, serta vibration mode dengan 8000 getaran per menit sehingga dapat memaksimalkan panas ke dalam kutikula rambut untuk hasil lurus sempurna dalam satu tarikan.
Pemanasan cepat dalam 25 detik untuk mendukung proses styling yang lebih efisien serta lebih aman dengan fungsi sleep mode setelah 60 menit tidak digunakan. Produk ini dijual dengan harga mulai dari Rp2.774.200.
5. LivChic Catokan Rambut 3 in 1
Catokan rambut multifungsi dari LivChic yang satu ini diperkaya dengan argan oil serta tourmaline yang dapat membantu membuat rambut terasa lebih lembut. Dapat digunakan untuk meluruskan, mengeriting, maupun membuat rambut jadi bergelombang.
Lebih cepat panas, hanya memerlukan waktu sekitar 15 detik untuk mencapai suhu 180 derajat celcius dengan daya 65 watt. Dilengkapi dengan pelat aluminium yang dapat membuat rambut tampak lembut dan berkilau. Produk ini dijual dengan harga mulai dari Rp253.000-an.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Film Klasik Ikonik yang Tak Lekang oleh Waktu, Ada Favoritmu?
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal Terbaik dan Termurah versi Dokter Tirta
-
5 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB: Harga Sejutaan, Terbaik di Kelasnya
-
7 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Berjerawat dengan Formula Non-Comedogenic
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam
-
4 Rekomendasi Serum Finally Found You untuk Kulit Glowing, Nomor 1 Andalan Wulan Guritno