Produk ini juga bukan sekedar tabir surya, tetapi juga perawatan kulit karena diperkaya Niacinamide, Camellia Japonica Flower, dan Jojoba Seed Oil yang memiliki banyak manfaat, mulai dari mengatasi noda hitam, mengurangi kemerahan karena kulit kering, serta membantu mencerahkan serta meratakan warna kulit.
Harga: Rp159.200 untuk kemasan 25g dan Rp330.000 untuk kemasan 75g
3. GEUT Refine Intense Moisture
Skincare terlaris ketiga adalah GEUT Refine Intense Moisture kemasan 20 gram dan 50 gram. Ini merupakan pelembap wajah yang mengandung protein, antioksidan, serta nutrisi esensial.
Teksturnya yang tidak lengket, tidak berminyak, dan cepat meresap membuatnya nyaman di kulit. Pelembap dari GEUT juga diperkaya dengan berbagai bahan aktif, seperti ceramide complex, green tea, marula oil, shea butter, dan vitamin E.
Penggunaan rutin GEUT Refine Intense Moisture bisa memberikan banyak manfaat, mulai dari keseimbangan kulit jadi terjaga, kulit terlindungi dari iritasi dan masalah lain, elastisitas serta teksturnya terjaga, hingga kulit terlindungi dari efek radikal bebas serta tanda penuaan.
Pengguna produk ini juga tidak perlu khawatir karena GEUT Refine Intense Moisture telah memiliki izin edar BPOM dengan nomor NA18210102872.
Harga: Rp159.200 untuk kemasan 20g dan Rp330.000 untuk kemasan 50g
Nah, itu dia top 3 skincare GEUT by Dokter Tompi yang laris manis di Shopee. Apakah kamu berminat untuk mencoba?
Baca Juga: Rekomendasi Produk Viva Ukuran Jumbo: Dijamin Awet, Harga Cuma Mulai Rp16 Ribuan
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Kapan Malam Nisfu Syaban 2026? Jangan Sampai Terlewat, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
8 Urutan Makeup Simpel dengan Produk Wardah untuk Kondangan, Anti Gagal
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Parfum Pria Bukan Lagi Sekadar Sentuhan Akhir: Rahasia Aroma Tahan Lama dengan Harga Terjangkau!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari agar Flek Hitam Tidak Makin Parah
-
Udara Bersih di Rumah : Tips Praktis Menggunakan Air Purifier
-
Cuti Bersama Lebaran 2026 sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal Libur Resminya
-
Simulasi TKA Kelas 6 SD 2026 Soal Bahasa Indonesia dan Kunci Jawabannya
-
7 Alternatif Sepatu Lokal Look Mirip Adidas Yeezy, Empuk dan Nyaman Modal Rp100 Ribuan