Desain dapur semi outdoor ini cocok bagi Anda yang menyukai keterhubungan antar ruang tanpa batas.
Aktivitas memasak pun terasa lebih menyenangkan karena tak terpisah dari interaksi bersama keluarga.
5. Dapur Semi Outdoor Industrial dengan Atap Transparan
Desain dapur rumah minimalis ini tampil menarik dengan struktur atap kaca dan rangka hitam yang memberi kesan industrial modern.
Pencahayaan alami menjadi keunggulan utama, menciptakan suasana terang di siang hari tanpa perlu lampu tambahan.
Selain itu, penggunaan pintu kaca geser memungkinkan Anda menutup dapur saat hujan, namun tetap mendapatkan udara segar saat cuaca cerah. Cocok untuk rumah bergaya urban kontemporer.
6. Dapur Semi Outdoor Rustic Berbahan Kayu dan Batu Bata
Mengusung konsep natural, dapur ini menampilkan kombinasi menarik antara batu bata ekspos dan kabinet kayu.
Dilengkapi dengan grill dan rak kayu terbuka, desain ini cocok untuk kegiatan memasak santai atau barbeque bersama keluarga dan teman.
Jika Anda menyukai suasana pedesaan yang hangat dan bersahaja, desain dapur semi outdoor ini bisa menjadi pilihan menarik. Elemen tanaman di sekeliling dapur juga menambah kesan asri dan segar.
Dengan berbagai pilihan desain dapur semi outdoor di atas, Anda dapat menyesuaikannya dengan kebutuhan dan gaya hidup.
Baca Juga: 12 Inspirasi Desain Interior Rumah Sesuai Zodiak: Bikin Hunian Makin Personal dan Nyaman
Jangan lupa mempertimbangkan elemen seperti pencahayaan alami, ventilasi, dan material tahan cuaca agar dapur Anda tidak hanya estetis, tetapi juga fungsional dan nyaman digunakan setiap hari.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
-
12 Inspirasi Desain Interior Rumah Sesuai Zodiak: Bikin Hunian Makin Personal dan Nyaman
-
5 Tips Memilih Keset Rumah yang Bagus Menurut Feng Shui, Jarang Diketahui!
-
6 Desain Rumah Tipe 36 Minimalis, Kisaran Harga Material dan Harga Tukang
-
5 Desain Rumah Minimalis Modern 2 Lantai di Atas Lahan Terbatas
-
5 Desain Rumah Minimalis 7x10: Pilih 3 Kamar atau Pekarangan Luas?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan