Suara.com - Perabotan rumah tangga hemat energi banyak dicari, termasuk pompa air. Di era modern ini, tersedia pompa air 125 watt yang hemat listrik dan praktis dipasang di rumah. Lantas apa saja mereknya?
Pompa air 125 watt dapat dijadikan solusi untuk hunian yang membutuhkan pasokan air lancar dan stabil setiap harinya.
Ukurannya yang ringkas mempermudah pemasangan sehingga sering dijadikan pilihan. Apalagi didukung dengan konsumsi listrik rendah yang dapat menghemat pengeluaran.
Dirangkum Suara.com, berikut 5 rekomendasi pompa air 125 watt berkualitas yang bisa dipilih.
1. Shimizu PS-135 E
Shimizu sering disebut 'si kecil cabe rawit' karena kualitasnya di dunia pompa air. Seri Shimizu PS-135 E dicap sebagai ideal untuk memenuhi kebutuhan air rumah tangga.
Pompa ini memiliki daya output 125 watt, daya hisap sampai kedalaman 9 meter dan dapat menghasilkan debit air hingga 31 liter.
Dengan berat 8.5 kg, pompa air Shimizu PS-135 E cukup serbaguna karena dapat difungsikan sebagai pendorong untuk meningkatkan tekanan air di keran yang lemah.
Harga pompa air otomatis ini dibanderol Rp485.000 hingga Rp670.000 di marketplace Tanah Air.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
2. Panasonic GP-129JXK
Panasonic GP-129JXK ditenagai oleh motor yang bandel, awet dan antikarat. Bodinya terbuat dari alumunium yang telah dilengkapi thermal protector yang dapat menyerap panas dengan baik.
Dengan daya 125 watt, pompa ini dapat menghasilkan air 30 liter per menit dengan daya hisap mencapai 9 meter, sehingga bisa jadi solusi untuk sumur dangkal.
Pompa ini dapat dipertimbangkan sebagai investasi jangka panjang untuk memenuhi pasokan air yang lancar di rumah.
Harga Panasonic GP-129JXK di situs e-commerce dipatok Rp540.000 hingga Rp630.000.
3. Sanyo P-WH137C
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya