Salah satu kelebihan produk ini terletak pada teksturnya yang ringan seperti cairan, mudah meresap tanpa meninggalkan white cast.
Dengan sistem penyaring broad-spectrum, produk ini mampu melindungi kulit dari paparan sinar UV dan membantu mencegah munculnya tanda-tanda penuaan seperti garis halus dan flek hitam.
Sunscreen ini cocok untuk kamu yang aktif beraktivitas di luar ruangan dan mencari sunscreen dengan kenyamanan maksimal.
4. Bioderma Photoderm Lait Ultra SPF 50+ (Rp337.500/100ml)
Bioderma Photoderm Lait Ultra hadir dalam ukuran besar dan dapat digunakan oleh seluruh keluarga, termasuk anak-anak dan bayi usia 12 bulan ke atas.
Teknologi SUN ACTIVE DEFENSE di dalamnya memberikan perlindungan ekstra terhadap paparan sinar matahari, termasuk UVA, UVB, dan kerusakan akibat oxidative stress.
Selain itu, formula ini juga memberikan hidrasi selama 8 jam dan memiliki ketahanan terhadap air, panas, dan kelembapan tinggi. Formulanya aman digunakan untuk semua jenis kulit, termasuk kulit yang sensitif.
Dengan konsistensi yang halus dan mudah menyerap, produk ini memberi sensasi nyaman sekaligus menutrisi kulit, cocok diaplikasikan pada area wajah dan leher.
5. Caudalie Vinosun High Protection SPF 50 Cream (Rp437.000/50ml)
Sebagai produk premium dari Prancis, Caudalie Vinosun High Protection SPF 50 Cream menawarkan perlindungan tinggi yang lembut di kulit sensitif.
Diperkaya ekstrak biji anggur, sunscreen ini tidak hanya melindungi dari sinar UVA dan UVB, tapi juga membantu meminimalkan munculnya garis halus akibat paparan sinar matahari.
Baca Juga: 7 Sunscreen Terbaik di Bawah Rp50 Ribu di Sociolla: Anti White Cast, Tekstur Ringan
Teksturnya lembut, mudah menyerap, dan memberikan rasa tenang serta ternutrisi pada kulit, menjadikannya cocok untuk pemakaian di area wajah dan leher.
Selain itu, sunscreen ini juga cocok bagi kamu yang mengutamakan perawatan anti-aging dalam skincare harianmu.
Itulah 5 rekomendasi sunscreen Prancis terbaik di Sociolla. Semua tabir surya asal Prancis di atas mengandung formula ringan dan tinggi, serta sudah lolos uji standar kualitas tinggi. Tertarik mencoba?
Kontributor : Dini Sukmaningtyas
Berita Terkait
-
7 Sunscreen Terbaik di Bawah Rp50 Ribu di Sociolla: Anti White Cast, Tekstur Ringan
-
Apa Itu Sunscreen Broad Spectrum? Cek 3 Pilihan Murahnya, Mulai Rp20 Ribuan
-
Cari Physical Sunscreen yang Bebas White Cast? Ini Rekomendasinya, Gak Bikin Wajah Abu-Abu
-
Sunscreen atau Day Cream, Mana yang Lebih Penting untuk Perawatan Kulit Wajah?
-
5 Rekomendasi Sunscreen Tanpa White Cast untuk Pria, Harga Mulai Rp30 Ribuan Saja
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Lipstik Transferproof Wardah untuk Berbagai Acara, Tahan Lama Meski Dipakai Seharian
-
Apa yang Harus Dilakukan Bila Terjadi Gempa? Ini Panduan Lengkap agar Tetap Aman
-
5 Sifat Red Flag Zodiak Gemini, Pantes Alyssa Daguise Bersyukur Anaknya Kelak Bukan Gemini!
-
Promo Indomaret 27 November - 10 Desember 2025, Cek Daftar Diskonnya di Sini!
-
5 Pensil Alis Anti Luntur, Ada yang Wudhu Friendly untuk Muslimah
-
Biaya Hidup Melonjak, Mengapa Bantuan Living Cost Penting bagi Mahasiswa di Yogyakarta?
-
Kejutan Kuliner: Siapa yang Menguasai Daftar Restoran Terbaik 2025?
-
5 Body Lotion Saset yang Mencerahkan, Praktis Dibawa Kerja dan Traveling
-
Apakah Indomaret Jual Jas Hujan? Cek Dulu, Biar Gak Panik saat Mendadak Kehujanan
-
8 Sepatu Skechers Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp200 Ribuan