Suara.com - Tren kecantikan masa kini semakin menarik dengan kehadiran berbagai produk dan inovasi terbaru, salah satunya tinted moisturizer.
Produk hibrida ini menggabungkan manfaat pelembap dengan sedikit sentuhan warna, membuat tampilan wajahmu seperti "no makeup makeup look".
Berbeda dari foundation, tinted moisturizer memiliki formula yang jauh lebih ringan dengan daya tutup tipis (sheer coverage). Tinted moisturizer juga bisa dipakai sebagai complexion atau base makeup.
Fungsi produk ini untuk meratakan warna kulit, menyamarkan kemerahan ringan, dan memberikan hidrasi, menghasilkan tampilan akhir yang sangat natural serta menyatu dengan warna kulit asli.
Jika kamu menginginkan complexion yang sempurna dalam satu langkah praktis, berikut rekomendasi tinted moisturizer terbaik yang bisa ditemukan di Shopee.
1. Joylab 3 in 1 Skintone Moisture Tint
Harga: Rp109.000
Selain bermanfaat sebagai skincare, produk ini juga bisa menjadi alas bedak yang bisa dipakai sehari-hari. Kandungan Gliserin dalam produk ini dapat menyegarkan kulit dengan kilau alaminya.
Titanium Dioksida dan Zinc Oxide mampu memberikan perlindungan dari sinar matahari, ditambah dengan SPF 30 PA++. Tersedia dalam 6 shades, pilih sesuai dengan tone warna kulitmu.
Baca Juga: 4 Sunscreen Berbahan Utama Oat, Ampuh Mengunci Kelembapan Kulit Kering
2. Sariayu Gold Tinted Moisturizer
Harga: Rp67.300
Cari pelembap sekaligus makeup dengan harga terjangkau? Sariayu Gold Tinted Moisturizer bisa menjadi pilihanmu.
Pelembap berwarna ini mengandung ekstrak bunga gardenia dan vitamin E sebagai antioksidan. Diperkaya dengan natural moisturizer, produk ini dapat menjaga kelembapan kulit.
Sariayu Gold Tinted Moisturizer diformulasikan dengan SPF 20 untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Tersedia dalam tiga pilihan warna yang bisa dipilih sesuai warna kulitmu.
3. Flormar Tinted Moisturizer
Berita Terkait
-
7 Skincare Terbaik untuk Kulit Berjerawat dan Berminyak, Dijamin Makin Glowing!
-
7 Skincare Ibu Hamil, Aman dan Bebas Bahan Berbahaya
-
5 Parfum Wanita yang Semakin Wangi Saat Berkeringat, Harganya Ramah di Kantong!
-
4 Pelembab Jumbo Perbaiki Skin Barrier, Harga Hemat dan Bikin Wajah Sehat!
-
Bingung Primer Makeup buat Apa dan Dipakai setelah Apa? Ini Penjelasan dan Rekomendasinya
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
-
5 Rekomendasi Sepeda Ban Besar yang Nyaman dan Mudah Dikendarai Lansia
-
Apa Manfaat Whip Pink yang Beredar di Pasaran? Pahami Kegunaannya
-
Profil Ressa Rizky Rossano, Menanti Panjang Diakui Sebagai Anak Denada
-
6 Sabun Cuci Muka Wardah: Cocok untuk Pekerja Milenial, Cerahkan untuk Kulit Kusam
-
Zodiak Cinta 2026: Cara Seru Gen Z Ngobrolin Hubungan Tanpa Drama
-
Kenapa Whip Pink Disebut Gas Tertawa N2O? Kenali Bahaya Jika Disalahgunakan
-
Mudik Gratis Pulang Basamo 2026 Kapan Dibuka? Simak Jadwal, Cara Daftar dan Linknya
-
Beasiswa 100% Buat Talenta Teknologi Berprestasi, Saatnya Gen Z Jadi Future Tech Leader
-
5 Lipstik Long Lasting Paling Murah, Anti Luntur Terkena Air dan Minyak