Tersedia berbagai pilihan shades antara lain Magenta Mauve, Soft Rose, Apple Red, Reddish Pink, dan Toasty Coral.
Inisfree Airy Matte Tint bisa kamu dapatkan mulai dari Rp208.000.
4. Nature Republic By Flower Water Gel Tint
Nature Republic By Flower Water Gel Tint cocok dipakai jika kamu memiliki warna bibir yang gelap. Lip tint ini hadir dengan warna yang pekat tapi tetap tampak natural.
Kamu bisa menutupi warna asli bibir yang gelap dengan berbagai pilihan warna lip tint yang cerah dan segar.
Formulanya yang berupa gel membuat lip tint ini juga bisa meresap lebih cepat ke bibir serta menjaga kelembapannya. Penampilan kamu akan terlihat berbeda tanpa harus mengorbankan kenyamanan.
Tersedia dalam pilihan shades Chrushed Cherry, Daisy Coral, Dear Orange, dan Plum Rush.
Nature Republic By Flower Water Gel Tint bisa kamu dapatkan mulai dari Rp220.000.
5. NACIFIC Glossy Mood Lip Tint
NACIFIC Glossy Mood Lip Tint cocok untuk semua undertone kulit. Warnanya yang cukup pigmented dan tahan lama mampu memberikan hasil akhir yang glossy tanpa meninggalkan rasa lengket di bibir.
Kandungan squalene oil yang terdapat di dalam lip tint ini juga berperan sebagai anti-oksidan dan menjaga kelembapan bibir.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Lip Glaze Mulai Rp70 Ribuan: Bibir Sehat Berkilau dan Warna Tak Mudah Luntur
Cocok untuk pemilik bibir kering sekaligus kusam. Penampilan kamu akan terlihat lebih fresh dengan bibir yang sehat.
Pilihan shades yang tersedia antara lain Mellow Peach, Apricot Jam, Apple Romance, Silky Fig, My Hearts, Gummy Berry, Sunkissed Tangerine, dan Passionate Cherry.
NACIFIC Glossy Mood Lip Tint bisa kamu dapatkan mulai dari Rp130.000.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
-
Bosan Pakai Lipstik Matte? Ini 5 Rekomendasi Lip Tint agar Bibir Lembap dan Plumpy
-
Takut Kelihatan Tua dan Menor? Ini 5 Warna Lipstik Wajib Coba untuk Pemula
-
Gagal Bikin Ombre Lips Terus? Coba Tutorial 5 Menit ala Korea Ini, Khusus Pemula
-
4 Lip Tint Lokal untuk Sempurnakan Glass Skin Makeup Kamu, Fresh Abis!
-
5 Rekomendasi Lip Mousse yang Ringan dan Transferproof, Harga di Bawah Rp100 Ribu
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI