Lifestyle / Komunitas
Rabu, 12 November 2025 | 17:05 WIB
Ilustrasi wanita memakai sunscreen (Freepik)
Baca 10 detik
  • Paparan sinar matahari setiap hari bisa berdampak buruk bagi kulit, mulai dari kusam, flek hitam, hingga penuaan dini.
  • Sunscreen dengan cooling effect menjadi favorit karena tidak hanya melindungi kulit, tapi juga memberikan sensasi sejuk dan segar setiap kali dipakai.
  • Berikut telah dirangkum 5 sunscreen terbaik dengan cooling effect yang nyaman di kulit dan ramah di kantong.

3. Garnier Super UV Cooling Watergel Sunscreen SPF 50+ PA++++

Garnier Super UV Cooling Watergel Sunscreen SPF 50+ PA++++

Harga: Rp55.250 (30 ml)

Berikutnya ada Garnier Super UV Cooling Watergel. Sunscreen memiliki formula ringan dan cooling sensation yang mampu memberikan kesegaran hingga 8 jam penuh.

Sunscreen ini juga diperkaya dengan vitamin C untuk membantu mencerahkan kulit, ekstrak lemon untuk menyamarkan noda hitam, serta vitamin E yang berfungsi sebagai antioksidan.

Selain itu, kandungan menthol di dalamnya memberikan sensasi dingin yang menenangkan dan membuat kulit terasa lebih segar serta nyaman sepanjang hari.

Kelebihan lainnya, formula sunscreen ini ringan, cepat meresap, serta mengandung bahan aktif yang cocok untuk kulit berminyak, kombinasi, maupun berjerawat.

4. Sunplay Cool SPF 50 PA+++

Sunplay Cool SPF 50 PA+++ (Dok. Shopee)

Harga: Rp69.900 (30 ml)

Produk yang satu ini mungkin belum terlalu populer, tetapi Sunplay Cool SPF 50 PA+++ ini juga menawarkan cooling effect yang menyegarkan.

Baca Juga: 5 Sunscreen Stick dengan SPF 50 Terbaik, Hempas Flek Hitam di Wajah

Keunggulan utamanya terletak pada formulanya yang tahan air, tahan keringat, tidak lengket, dan sangat cocok digunakan untuk aktivitas luar ruangan atau penggunaan jangka panjang.

5. NIVEA SUN After Sun Spray Cools & Soothes

NIVEA SUN After Sun Spray Cools & Soothes (Dok. Shopee)

Harga: Rp261.500 (200 ml)

Terakhir, ada NIVEA SUN After Sun Spray yang diformulasikan khusus untuk menyejukkan kulit setelah terpapar sinar matahari berkat efek cooling-nya yang lembut dan menenangkan.

Kelebihan sunscreen ini antara lain cepat meresap, tidak lengket, water resistant, cocok untuk semua jenis kulit, serta diperkaya dengan lidah buaya dan cornflower yang membantu melembapkan dan menenangkan kulit.

Itulah lima rekomendasi sunscreen dengan efek dingin yang bisa menjadi pilihan untuk menjaga kulit tetap segar dan terlindungi dari sinar matahari. Semoga bermanfaat!

Load More