- Physical sunscreen aman untuk kulit sensitif, namun sering menimbulkan whitecast sehingga wajah tampak abu-abu.
- Kini banyak physical sunscreen dengan hasil natural, tekstur ringan, dan nyaman untuk penggunaan harian.
- Harganya makin terjangkau mulai Rp60 ribuan, dan artikel ini merangkum lima rekomendasi yang tidak membuat wajah abu-abu serta ramah di kantong.
Dear Me Beauty Skin Barrier Physical Sunscreen adalah physical sunscreen broad spectrum dengan SPF 50+ PA++++ yang mampu melindungi kulit dari paparan UVA, UVB, polusi, hingga radikal bebas.
Memiliki tekstur gel ringan yang cepat meresap, sunscreen ini memberikan hasil akhir invisible matte tanpa meninggalkan whitecast.
Produk ini juga telah melalui uji In Vivo untuk SPF 50+ dan In Vitro untuk PA++++, serta tersertifikasi ISO 24444 (standar internasional pengujian SPF yang mengacu pada FDA).
5. LABORÉ Sensitive Skin Care BiomeProtect Physical Sunscreen SPF 50+ PA++++
Harga: Mulai dari Rp162.000 hingga Rp225.000 di Shopee Labore Official Store
BPOM: NA18211700506
LABORÉ Sensitive Skin Care BiomeProtect Physical Sunscreen SPF 50 PA+++ diformulasikan dengan Microbiome Technology yang membantu menjaga keseimbangan mikrobioma kulit. Teknologi ini mendukung kekuatan skin barrier sehingga kulit tampak lebih sehat.
Sunscreen ini juga memiliki whitecast minimal dengan hasil akhir matte, serta efektif melindungi kulit dari sinar UVA, UVB, blue light, dan radikal bebas akibat paparan polusi dan sinar matahari.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau