- Face oil adalah produk perawatan kulit kaya minyak alami berfungsi melembapkan, menutrisi, dan melindungi kulit secara efektif.
- Produk face oil diandalkan untuk mendukung perawatan kulit harian, termasuk untuk mengatasi tanda penuaan (anti aging)
- Ini dia daftar face oil terbaik yang mengandung formula anti aging untuk usia 40 tahun ke atas.
Suara.com - Produk skincare sangatlah beragam, mulai dari facial wash, toner, serum, essence, moisturizer, eye cream, hingga face oil.
Khusus face oil, ini adalah produk perawatan kulit yang kaya akan minyak alami dari ekstrak tumbuhan dan minyak esensial.
Fungsinya mencakup melembapkan, menutrisi, dan melindungi kulit. Beberapa face oil juga diformulasikan untuk efek anti-aging yang ideal untuk usia 40-an.
Berikut ini rangkuman 4 face oil anti-aging yang cocok untuk usia 40 tahun ke atas, namun tetap aman digunakan oleh usia lebih muda.
1. Somethinc Bakuchiol Skinpair Oil
Harga: sekitar Rp124.500
Pilihan pertama ada produk dari Somethinc. Ini dapat menjadi serum alternatif retinol dari bahan natural dan vegan untuk semua jenis kulit.
Manfaat produk ini antara lain mampu merawat jerawat, menstimulasi pembentukan kolagen, memperbaiki tekstur kulit, dan memperbaiki skin barrier.
Kandungan di dalamnya ada bakuchiol, sunflower seed oil, pyrus malus seed oil, minyak tamanu, salicylic acid, dan tocopherol atau vitamin E.
Baca Juga: 5 Serum Mengandung PDRN untuk Usia 40-an, Bikin Kulit Halus dan Kencang
2. Bhumi Multi Targeted All Natural Adoring Face Oil
Harga: sekitar Rp196.680
Berikutnya ada face oil dari Bhumi. Produknya ini diformulasi dengan turmeric, lavender, rosehip, clary sage, tea tree, patchouli, dan frankincense oil.
Manfaatnya antara lain melembapkan, menyegarkan kulit, meregenerasi sel, membantu mencegah timbulnya jerawat dan noda hitam, serta merawat kulit sensitif.
3. Bio Beauty Lab Luxurious Facial Oil Serum
Harga: sekitar Rp239.000
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Urutan Skincare Malam Simple untuk Usia 50 Tahun, Fokus Pudarkan Flek Hitam dalam 2 Minggu
-
Cerita Perempuan di Dunia Riset, Membuktikan Karier dan Keluarga Bisa Sejalan
-
7 Retinol untuk Mengencangkan Kulit Usia 50 Tahun
-
3 Destinasi Wisata Favorit di Pulau Lantau Hong Kong untuk Liburan Imlek saat Musim Hujan
-
Kapan Malam Nisfu Syaban 2026? Jangan Sampai Terlewat, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
8 Urutan Makeup Simpel dengan Produk Wardah untuk Kondangan, Anti Gagal
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Parfum Pria Bukan Lagi Sekadar Sentuhan Akhir: Rahasia Aroma Tahan Lama dengan Harga Terjangkau!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari agar Flek Hitam Tidak Makin Parah