-
Pilih bedak dengan formula melembapkan untuk menghindari penegasan kerutan wajah matang.
-
Kandungan Vitamin E dan Jojoba Oil membantu menjaga elastisitas kulit lansia.
-
Rekomendasi bedak terbaik efektif menyamarkan flek hitam serta garis halus wajah.
Selain itu, ada kandungan Skin-Nourishing Actives yang menjaga elastisitas kulit matang.
- Harga = Rp96 ribuan
3. Wardah Lightening Powder Foundation
Wardah Lightening Powder Foundation adalah bedak yang sangat direkomendasikan untuk aktivitas harian, karena teksturnya yang ekstra ringan (Airy-Coated Particles).
Menariknya, bedak ini sudah mengandung Advanced Niacinamide yang membantu mencerahkan kulit secara bertahap.
Apalagi, bedak ini juga sudah memberi proteksi maksimal dengan SPF 40 PA++++ serta Blue Light Protection yang melindungi wajah dari radiasi layar gadget.
- Harga = Rp43 ribuan
4. Sariayu Loose Powder
Bagi Anda yang lebih nyaman menggunakan bedak tabur, Sariayu Loose Powder adalah pilihan ekonomis tapi berkualitas tinggi untuk usia 55 tahun.
Tekstur bedaknya sangat halus, sehingga risiko menggumpal di garis halus sangat minim.
Bedak ini juga mengandung minyak esensial cendana (Sandalwood) yang berfungsi sebagai antiseptik dan pelembap alami untuk membantu regenerasi sel kulit.
Baca Juga: Butuh Mobil Kencang tapi Tetap Irit BBM? Ini Dia Honda Jazz GE8, Bekasnya Cuma Rp100 Jutaan
- Harga = Rp25 ribuan
5. Revlon New Complexion Two Way Foundation
Revlon New Complexion Two Way Foundation memiliki formula bebas minyak dan bebas parfum, sehingga aman untuk kulit sensitif dan kulit yang sudah mengalami tanda-tanda penuaan.
Sebab, bedak ini memberikan hasil yang tampak halus alami dan sangat fleksibel untuk digunakan.
Belum lagi, bedak ini sudah dilengkapi SPF 35 dan bisa digunakan secara basah atau menggunakan spons lembap untuk mendapatkan full coverage yang menutupi flek hitam dengan lebih maksimal.
- Harga = Rp90ribuan
Berita Terkait
-
5 Bedak Pixy untuk Kulit Sawo Matang, Shade Nomor Berapa Saja?
-
Bedak Apa yang Cocok untuk Lansia? Ini 5 Rekomendasi Bedak Murah Samarkan Kerutan
-
5 Toner Retinol di Bawah Rp50 Ribuan untuk Cegah Keriput di Usia 45 Tahun
-
5 Eye Serum Mulai Rp14 Ribuan untuk Wanita Usia 45 Tahun, Ampuh Atasi Kerutan di Sekitar Mata
-
5 Moisturizer untuk Hempaskan Garis Penuaan, Mulai Rp30 Ribuan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Mudik Gratis 2026 Banten Dibuka saat Ramadan: Ini Jadwal, Syarat, dan Rutenya
-
Apakah Bansos Masih Lanjut di Tahun 2026? Ini Daftar Bantuan yang Cair Bulan Januari
-
6 Rekomendasi Sunscreen Non Alkohol yang Minim Risiko Iritasi untuk Kulit Usia 45 Tahun
-
Syarat LPDP 2026 Apa Saja? Ini Dokumen yang Wajib Kamu Siapkan
-
Jadwal Puasa Syaban 2026, Lengkap dengan Niat dan Malam Nisfu Syaban
-
Silsilah Keluarga Syifa Hadju yang Lamaran dengan El Rumi
-
Kecantikan Era Baru: Bagaimana Sains dan Teknologi Merevolusi Industri Kecantikan Versi ParagonCorp
-
Niat Puasa Syaban Sekaligus Qadha Ramadhan: Lengkap dengan Bacaan Arab, Latin, dan Artinya
-
Kapan Batas Waktu Bayar Utang Puasa Ramadan?
-
Benarkah Beasiswa LPDP 2026 Diutamakan 80 Persen ke STEM?