Suara.com - Valdir Segatto, binaragawan asal Sao Paulo, Brasil nekat menyuntikkan cairan berbahaya ke otot lengan dan dadanya demi memiliki tubuh mirip tokoh jagoan Hulk. Hasilnya ternyata cukup mengejutkan.
Otot lengannya bertambah 23 inci setelah disuntikkan cairan synthol lima tahun lalu. Bentuk lengannya pun membesar dua kali lipat dari ukuran semula. Selain lengan dan dada, otot bahunya pun lebih menonjol ke atas. Aksi nekat Valdir terinspirasi fisik jagoan seperti Hulk, Arnold Schwarzenegger di fil He-man. Belum puas, Valdir berencana menambah volume ototnya.
"Ini adalah mimpi yang saya cari dan menjadi kenyataan. Saat melihta tubuh kita bertumbuh, maka kita ingin lebih lagi," katanya.
"Saya berhasil menambah bisep saya menjadi 60 cm, dan saya masih ingin lebih," lanjutnya.
Saat muda, laki-laki 48 tahun ini adlaah pecandu narkoba. Tubuhnya kurus kering dan dijuluki anjing kerempeng atau tengkorak hidup.
"Ada masa di mana saya terjerumus di tempat yang salah. Saya pernah kecanduan narkoba, dan kurus karena tak makan dan minum. Hidup saya salah waktu itu," kenangnya. (Mirror)
BERITA MENARIK LAINNYA:
Ini Isi Ajakan Membully Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto
Orangtua Berharap Asty Ananta Tak Keluar dari Islam
Lima Cara Sembuhkan Ruam dan Area Hitam di Paha
Pengacara Benarkan Mario Teguh 'Dipecat' Kompas TV Gara-gara Kis
Ini Sosok Cantik Nara Masista yang 'Sentil' 6 Negara di PBB
Berita Terkait
-
Nobody 2 Karya Timo Tjahjanto Guncang Box Office, Kalahkan Rekor Film Klasik Schwarzenegger
-
5 Villain Ikonik yang Diduga Akan Muncul di Film Spider-Man: Brand New Day
-
Performa Dinilai Mengecewakan, Netflix Resmi Akhiri FUBAR di Season 2
-
Pegulat Legendaris Hulk Hogan Meninggal Dunia
-
Legenda Smackdown Hulk Hogan Meninggal Dunia
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Sejarah Terukir di Samarkand: Bahasa Indonesia Disahkan sebagai Bahasa Resmi UNESCO
-
Tolak Gelar Pahlawan Soeharto, Koalisi Sipil Ungkap 9 Dosa Pelanggaran HAM Berat Orde Baru
-
Judi Online Lebih Ganas dari Korupsi? Menteri Yusril Beberkan Fakta Mengejutkan
-
Bangunan Hijau Jadi Masa Depan Real Estate Indonesia: Apa Saja Keuntungannya?
-
KPK Tangkap Gubernur Riau, PKB 'Gantung' Status Abdul Wahid: Dipecat atau Dibela?
-
Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
-
Mensos Gus Ipul Tegaskan: Bansos Tunai Harus Utuh, Tak Ada Potongan atau Biaya Admin!
-
Tenaga Ahli Gubernur Riau Serahkan Diri, KPK Periksa 10 Orang Terkait OTT
-
Stop Impor Pakaian Bekas, Prabowo Perintahkan Menteri UMKM Cari Solusi bagi Pedagang Thrifting