Suara.com - Dalam waktu dekat hari raya Waisak akan tiba. Untuk turut merayakannya, Anda dapat memberikan ragam ucapan yang hangat dan menjadi bentuk toleransi dan kebahagiaan atas hari raya saudara-saudara semua. 20 ucapan selamat hari raya Waisak bahasa Inggris dapat Anda lihat di sini.
Ucapan ini sendiri dapat diberikan pada saudara, teman dekat, keluarga, dan kolega yang Anda kenal. Tentu saja, ucapan ini nantinya dapat dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan Anda.
Ucapan Selamat Hari Raya Waisak dalam Bahasa Inggris
1. We wish you a proper and lasting peace and also happiness. Happy Vesak Day 2023.
2. For all my Vesak celebrating friends and family, may peace always be with you during this light-filled celebration. Happy Buddha Purnima 2023!
3. Happy Vesak Day 2023, this day is an occasion that is celebrated by Buddhist worldwide.
4. On Buddha Purnima, wishing that peace and tranquility is always on your side, today and always! Happy Vesak Day 2023!
5. Every day is a new day! No matter how difficult the past, you can start again. Happy Vesak Day 2023.
6. Pain is certain things, suffering is selective, hope that on Vesak Day all will be in peace.
Baca Juga: 5 Tips Bijak Mengikuti Perayaan Waisak di Candi Borobudur, Utamakan Etika
7. We wish you prosperity and lasting peace and happiness. Today and always, Happy Buddha Purnima!
8. We wish you and all of your family a Happy Vesak Day, peace and also good health.
9. On the auspicious occasion of Buddha Purnima, I wish that you may find light of hope and your life is enlightened by the divine grace of Lord Buddha!
10. Here’s wishing you and your family a very happy and glorious Vesak Day 2023!
11. May Vesak Day 2023 mark a new phase of happiness, inner peace, contentment, and good health for you and everyone.
12. Let your spirit be filled with peace and honesty. Happy Vesak Day 2023.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Wamendagri Wiyagus Tekankan Pentingnya Integritas dan Profesionalisme Penyelenggara Pemilu
-
Balas Dendam, Santri Korban Bullying Ngamuk Bakar Ponpes di Aceh Besar, Begini Kronologinya!
-
Sidang Perdana PK, Tim Hukum Eks Dirut Asabri Adam Damiri Ungkap 8 Bukti Baru
-
Teror Telepon Misterius ke Hakim Tipikor Medan Sebelum Kamar Pribadinya Ludes Kebakaran
-
Suara Eks Dirut ASDP Bergetar di Sidang Korupsi, Pleidoi Personal Soal Keluarga
-
Polda Metro Jaya Gelar Perkara Kasus Fitnah Ijazah Palsu Jokowi: Roy Suryo Cs Jadi Tersangka?
-
Sakit Hati Terus Dibully, Santri Nekat Bakar Pesantren: Biar Barang Mereka Habis Terbakar!
-
Gubernur Bobby Nasution Teken Kesepakatan Pengelolaan Sampah Jadi Energi
-
Surati Adhi Karya, Pramono Minta Tiang Monorel Mangkrak Dibongkar Dalam Sebulan
-
Lingkaran Korupsi SYL: Giliran Putri Kandung Indira Chunda Thita Diperiksa KPK Soal Pencucian Uang