Suara.com - Mendiang Jhonny Cash, salah satu seniman terbesar dalam sejarah Amerika Serikat, mungkin sukar dicari tandingannya hingga kini. Tetapi jika ingin mengecap sedikit kemewahan seniman yang wafat di 2003 silam itu, Anda bisa membeli Rolls-Royce Silver Shadows 1970 yang pernah lama dimiliki Cash.
Dicat hitam, sesuai dengan julukan Cash "Man in Black", mobil klasik itu dibekali dengan mesin V8 twin-carburated 6,75 liter. Pada odometernya terlihat mobil itu baru menempuh jarak 51.499 km.
Mobil itu, yang sebagian besar body-nya belum berubah dari bentuk semula, juga masih dilengkapi dengan dokumen kepemilikan atas nama Cash.
Rolls-Royce hitam itu dibeli oleh jaringan televisi ABC dan diberikan kepada Cash. Mobil itu adalah hadiah bagi Cash yang mengisi sebuah acara di stasiun televisi itu pada periode 1969-1971.
Mobil itu dibeli dari Cash pada pertengahan 1980an. Pada 25 hingga 27 September mendatang mobil tersebut akan dilelang di Las Vegas, AS oleh rumah lelang Barrett-Jackson. (Autoevolution)
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
4 Motor Bekas Bahan Custom Terbaik untuk Modifikasi Low Budget Anak Skena Kalcer
-
Pesona Kembaran Honda Beat yang Makin Irit, Punya Bagasi Luas dan Teknologi Kekinian
-
5 Mobil Bekas Sekelas Pajero dan Fortuner, Kabin Super Lega Harga Mulai Rp70 Jutaan
-
5 Motor dengan Bagasi Besar yang Muat Simpan Helm, Mulai Rp19 Jutaan
-
5 Motor Matic Kuat Angkut Barang Berat, Cocok untuk Kuli hingga Kurir Paket
-
5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
-
5 Mobil Keluarga 8 Seater yang Ada Sunroof, Mewah dan Sirkulasi Udara Bagus
-
8 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Vespa yang Lebih Murah dan Irit
-
Hasil TTC Thailand 2025: Bintang Pranata Sukma Kunci Posisi 3 Klasemen Akhir
-
Veloz Bekas Harga Ramah, Tampilan Masih Mewah dan Gagah