Suara.com - Kendaraan tanpa sopir atau otonom sedang ngehitz di dunia otomotif. Tapi, seorang pria baru saja memperlihatkan aksi nyeleneh yang cenderung membahayakan dengan bergaya di atas motor 'tanpa sopir'.
Bukan kendaraan tanpa sopir pada umumnya, pria yang tidak diketahui identitas ini mengendarai motor dengan skill tingkat dewa tanpa perlu disopiri.
Aksi memukau pria tersebut awalnya dibagikan akun Twitter TheFigen pada Sabtu (12/1). Dalam video pendek yang diunggah, terlihat pria berkemeja putih duduk menyamping di bagian belakang motor layaknya pembonceng.
Ia sesekali menunjukkan senyuman dan melambaikan tangan. Tapi yang menarik perhatian adalah, ternyata motor tersebut tidak dioperasikan oleh seorang sopir.
Jadi pria berkemeja putih itu menjadi satu-satunya orang yang berada di atas motor. Herannya, motor itu pun melaju sampai beberapa meter ke depan.
Orang yang melihat aksinya pun dibuat bertanya-tanya, bagaimana motor tersebut bisa berjalan dan skill apa yang digunakan pria itu sampai bisa melajukan kendaraannya dengan posisi yang nyeleneh.
Apalagi, pria berkemeja putih itu terlihat sangat santai dan seolah sudah biasa melakukan aksi dengan skill tingkat dewa tersebut. Senada dengan hal itu, netizen yang melihat video pria itu juga dibuat takjub dan memberikan komentar seperti berikut.
''Pengemudi sepeda motor yang hebat,'' komen @Dial911Silakan.
''Mungkinkah dia seorang penyihir?'' tulis @lanlan301ingram.
Baca Juga: Ngebut Masuk Jalan Tol, 2 Pengendara Motor Tewas Nabrak Pembatas
Daripada penasaran, ini dia videonya.
MobiMoto.com/Husna Rahmayunita
Berita Terkait
-
Motor Modifikasi: Alat Kampanye yang Unik dan Efektif
-
Persulit Pencurian, Ini Manfaat Nomor Rangka Mobil
-
Selamat Hari Ibu 2023, Ini Kumpulan Artikel Pembalap F1 Perempuan sampai Tips Naik Motor untuk Kaum Hawa
-
Classy Yamaha Youth Festival Tiba di Kota Medan, Dua Produk Andalan Ini Tunggangan Test Ride
-
Strategi Mitsubishi Perkenalkan Dunia Otomotif Sejak Dini
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Mobil Bekas Kecil untuk Pemula Ibu Muda, Cocok Buat Antar Jemput Anak Sekolah
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik dengan Jarak Tempuh hingga 1.000 km
-
Apakah STNK Bisa Digadaikan? Pahami Aturannya Sebelum Mengajukan Pinjaman
-
Isuzu Resmikan Dealer Kendari, Sasar Bisnis Tambang dan Perkebunan
-
Pajero Sport vs Fortuner: Perang Gengsi Tak Kunjung Usai, Pilih Nyaman atau Gahar?
-
Terpopuler: KPK Sita Mobil Rubicon Korupsi Ponorogo, Tantri Kotak Beli SUV Gahar
-
Siap Obrak-abrik Pasar, Triumph Mau Racik Motor Murah Under 350cc
-
Daihatsu Stabil di Urutan 2 Pasar Mobil Indonesia, Dominan di Pasar Commercial Low dan LCGC
-
5 Motor Listrik Terbaik 2025, Tampilan Keren dan Harganya Udah Murah dari Pabrik
-
Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya