Suara.com - Nama aktor berkebangsaan India, Shaheer Sheikh meroket setelah membintangi serial Mahabarata yang laris di Indonesia. Namanya semakin menjulang ketika menjalin hubungan dengan pelantun lagu Sambalado, Ayu Ting Ting beberapa tahun lalu.
Segala hal yang berkaitan dengan Shaheer Sheikh selalu menjadi buruan media, apalagi ia juga kemudian berkarier di Indonesia.
Seperti diketahui, selain jago akting dan menari, ia memiliki tubuh yang macho sekaligus paras tampan. Ia pun kerap memamerkan pose terbaik lewat jejaring sosial Instagram pribadinya. Salah satu gaya yang paling menarik adalah saat dirinya berpose dengan tunggangan kece seperti mobil Mercedes-Benz sampai motor gede (Moge).
Ini dia 5 pose Shaheer Sheikh, mantan pacar Ayu Ting-Ting dengan tunggangan kecenya.
1. Pose cool, bintang film Turis Romantis di belakang kemudi Mercy.
2. Selfie ria bersama sahabat dalam mobil.
3. Mobilan dari Bombay-Pune tak mengurangi kharisma Shaheer Sheikh.
4. Senyum sumringah ala Shaheer di atas motor.
5. Gaya mantan pacar Ayu Ting-Ting selfie di depan spion mobil, bikin melongo.
Baca Juga: Ingin Kaya Hati, Raffi Ahmad Tak Lagi Prioritaskan Mobil Mewah
Mana nih gaya Shaheer Sheikh yang paling keren?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Harga Mobil Suzuki November 2025: Dari yang Irit Hingga yang Siap Off-Road
-
Daihatsu Rocky Hybrid vs Suzuki Fronx AT: Harga Sama-Sama Hemat, Mana Paling Hebat?
-
Ini 6 Langkah Merawat Mobil saat Musim Hujan, Jangan Skip!
-
Jangan Asal Pilih, Pahami Dulu 4 Varian Mitsubishi Destinator Biar Gak Merana
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Keluarga Kecil: Suspensi Empuk dan Jok Besar
-
Rp20 Juta dapat Mobil Apa? Ini Rekomendasinya yang Paling Tangguh
-
Buat Touring Tipis-Tipis: 5 Rekomendasi Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Diatas 100 Km Seharga NMax
-
Wuling Darion Ramaikan Segmen Mobil Keluarga dengan Pilihan EV dan PHEV
-
Harga 26 Mobil Honda Terbaru November 2025: STEP WGN Berapaan?
-
5 Rekomendasi Mobil LCGC Paling Irit Harga Rp40 Jutaan, Simpel dan Tidak Rewel