Suara.com - Penata rias atau Makeup Artist (MUA) menjadi profesi yang banyak digemari millenial. Menariknya berkat profesi itu, seorang remaja berusia 12 tahun pun bisa membeli mobil BMW 7 Series.
Remaja itu diketahui bernama Natthanan Sanunrat atau yang lebih populer dikenal sebagai Nong Pear. Remaja asal Thailand tersebut nyatanya sudah menggeluti dunia YouTube sejak kecil.
Dalam chanel YouTube pribadinya, Nong Pear kerap memposting tutorial makeup sesuai dengan hobinya. Tak dinyana, beberapa tahun terakhir ia pun menjadi YouTuber terkenal dengan ratusan ribu subscriber.
Dikutip dari laman Autoevolution, gegara kesuksesannya, Nong Pear bisa membeli sebuah mobil BMW 7 Series di hari ulang tahunnya awal bulan ini. Mobil itu diperkirakan seharga 190.000 USD atau sekitar Rp 2,7 miliar.
Nong Pear meminta orangtuanya untuk mengendarai mobil itu lantaran ia belum belum cukup umur dan tidak bisa menyetir. Tapi dalam sebuah video, YouTuber itu mengaku sebenarnya memimpikan mobil Porsche.
Sayangnya, Nong Pear harus menunggu waktu sampai beberapa untuk bisa memiliki mobil itu. Meski begitu, BMW 7 Series bukan menjadi pilihan yang salah.
Dilihat dari spesifikasinya, mobil sedan buatan Jerman itu mengusung mesin berkapasitas 1.998 cc dan mampu memuncratkan tenaga sebesar 254 HP. Nong Pear pun layak bangga bisa memboyong mobil itu hasil dari jerih payahnya sendiri.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Checklist Wajib! Ini 15 Tips Membeli Mobil Bekas Aman untuk Pembeli Pemula
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025