Suara.com - Bepergian menggunakan tunggangan kategori Multi-Purpose Vehicle (MPV) seperti Toyota Kijang Innova 2.0 bertransmisi manual dengan spesifikasi mesin bahan bakar bensin 4 silinder segaris, 16 katup, DOHC, VVT-i kali ini terasa berbeda.
Belum lama berselang, Asuransi Astra menggelar acara wisata bertajuk Simply Memorable Trip dengan rute Medan-Tangkahan-Bukit Lawang. Andalannya Toyota Kijang Innova yang diberi label family car, sehingga sudah pasti kenyamanan berkendara dalam suasana kekeluargaan di trek non-extreme menjadi jaminan.
Namun, seperti disebutkan oleh Laurentius Iwan Pranoto, Ketua Panitia serta Senior Vice President Communications and Service Management Asuransi Astra, kemasan acara memang penuh kejutan. Utamanya untuk setengah perjalanan terakhir, yaitu rute Tangkahan usai acara bermain tubing, memandikan gajah serta santap malam. Konvoi yang terdiri dari tujuh unit Toyota Kijang Innova siap menuju ke Bukit Lawang di malam hari via rute alternatif.
Dipandu sepeda motor yang diawaki Donanta Sembiring serta satu rekannya, kerap disapa Donny, kami pun dibawa melintasi rute non-aspal, alias off-road, atau di luar jalur jalan raya. Tujuannya tak lain memangkas jarak dibandingkan melintasi rute umum di jalur aspal cukup mulus.
Seru?
Well, setiap orang atau lebih tepatnya setiap peserta memiliki definisi dan penilaian masing-masing untuk menyebut rute ini seru atau tidak. Namun bagi tim di mana Suara.com bergabung, yang total terdiri dari lima orang termasuk driver Rizal Batubara, pengalaman ini menjadi suatu hal tak terlupakan di jalur Tangkahan - Bukit Lawang. Apalagi karena berlangsung di malam hari.
Laman berikutnya adalah: rute alternatif berdurasi nyaris sama rute biasa. Kok bisa?
Baca Juga: 5 Top Berita Otomotif: Ganjil Genap Tak Efektif Sampai Test Drive DFSK
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil LCGC Paling Irit Harga Rp40 Jutaan, Simpel dan Tidak Rewel
-
Komparasi Yamaha Lexi 155 LX vs Honda Vario 160
-
5 Pilihan Motor Matic Bagasi Raksasa, Harga Bekasnya Bikin Kantong Aman untuk Anak Touring
-
6 Motor Matic yang Tahan Banjir dan Bandel di Jalan, Gak Perlu Was-Was saat Hujan
-
Viral Keyless Honda PCX 160 Tiba-Tiba 'Ngelock', Ternyata Ini Biang Kerok dan Cara Mengatasinya
-
5 Motor Listrik untuk Keluarga Baru dengan Jok Besar dan Empuk
-
4 SUV Bekas Rp 30 Jutaan, Persiapan Liburan Akhir Tahun untuk Keluarga Muda Anti Mati Gaya
-
Profil Pembalap Kiandra Ramadhipa: Bocah Ajaib Indonesia yang Bikin Panggung Eropa Terpana
-
Jaecoo J5 EV Datang Menyapa Yogyakarta, Harga Bikin Kompetitor Meradang
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026