Otomotif / Autoseleb
Kamis, 04 Juni 2020 | 07:00 WIB
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat konferensi pers di Gedung Negara Grahadi, Rabu (18/3/2020). [Suara.com/Arry Saputra]

2. Tri Rismaharini.

Wali Kota Surabaya dua periode itu sarat akan prestasi baik dari dalam maupun luar negeri. Dalam e-LHKPN tahun 2018, ada dua mobil yang menghiasi garasi rumahnya.

Mobil pertama yang dilaporkan dalam e-LHKPN adalah mobil yang sama dengan milik Khofifah, namun beda tahun pembuatan. Toyota Kijang Innova tahun 2016 dengan nilai Rp 425 juta.

All-New Kijang Innova yang baru diluncurkan di Jakarta, Senin (23/11/2015). [Suara.com/Deny Yuliansari]

Sementara mobil kedua yang tercantum di e-LHKPN adalah sebuah mobil gagah bermerek Mitsubishi Pajero tahun 2017 seharga Rp 560 juta.

Mitsubishi Pajero Sport, mobil saat banjir

Selera otomotif keduanya relatif sama bukan? 

Load More