Suara.com - Crazy Rich Surabaya, Tom Liwafa, memang kerap sekali mengendarai mobil mewah miliknya mulai dari Ferrari hingga Lamborghini.
Ia pun kadang ketika mengendarai salah satu mobil mewahnya, hanya untuk keperluan simpel seperti makan di warteg.
Kali ini, ia pun kembali membuat heboh warganet di media sosial. Dalam unggahan akun TikTok @Tom.liwafa, ia terlihat menggunakan mobil mewah BMW i8 berkelir hijau masuk gang sempit.
Terlihat dengan santainya, pria 29 tahun tersebut tampak mengendarai mobil mewahnya sambil masuk ke gang sempit.
Awalnya mobil tersebut tampak kesusahan untuk masuk ke gang sempit tersebut. Tapi dengan teknik berkendara yag dimilikinya, ia pun berhasil masuk ke gang tersebut.
Ia mengendarai mobil BMW i8 tersebut ke gang sempit bukan untuk pamer, melainkan silaturahmi.
"Anti jemput depan gang, karena bagi saya sowan ke sahabat mau rumahnya di gang sekalipun tetap saya samperin, meskipun resikonya bisa baret, mobil mah bisa di repair, masa beli mobil mewah takut baret," tulis narasi dalam video tersebut.
Potret ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"ini baru laki banget...berani ambil resiko demi wanita nya." tulis user4819055444295.
Baca Juga: Aksi Crazy Rich Surabaya Bawa Supercar Masuk Gang, Dihujat Warganet: Pamer!
"Gue ngeri mobilnya ke baret klo masuk gang gitu" cuit @Deny Xtian.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak
-
Terpopuler: Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren, 5 Mobil Bekas untuk Karyawan UMR
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026