Suara.com - Di Myanmar, saat ini tengah marak aksi protes atas terjadinya kudeta militer yang terjadi pada bulan Februari 2021.
Dilansir dari Ride Apart (29/3/2021), aksi protes ini bahkan juga memicu keterlibatan kalangan bikers.
Disebutkan bahwa pemimpin sipil Aung San Suu Kyi saat ini sedang dalam tahanan rumah, dan militer telah menyatakan keadaan keadaan darurat yang akan berlangsung untuk tahun berikutnya.
Pada waktu tersebut, mereka mengatakan akan mengadakan pemilihan lagi. Namun, karena kudeta ini terjadi karena militer menolak hasil pemilihan nasional terbaru negara itu, tidak jelas apa yang akan terjadi selanjutnya.
Pada 21 Maret, 2021, pengunjuk rasa di kota Dawei mengadakan konvoi sepeda motor besar-besaran yang memprotes hak-hak mereka, dan menentang kudeta militer ini.
Para pengunjuk rasa pro-demokrasi di Myanmar menggunakan segala cara yang mereka miliki, terlepas dari bahaya kekuatan militer yang sangat nyata.
Mereka memenuhi jalan dengan setiap kendaraan roda dua yang dapat mereka temukan, membunyikan klakson, dan bangkit secara massal.
Di Myanmar, sepeda motor dan skuter adalah bagian dari kehidupan sehari-hari, sebagaimana kendaraan ini juga populer di negara Asia Tenggara lainnya.
Dalam video yang dirilis oleh Global News, rombongan bikers datang dalam berbagai tipe kendaraan, seperti Yamaha Xabre, Honda Vario dan masih banyak lagi motor lainnya.
Baca Juga: Viral Honda Scoopy Ditabrak Mobil dari Belakang, Kokohnya Motor Bikin Heran
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Mirip Kawasaki Ninja yang Lebih Murah
-
Harga Anjlok! Ini 5 Motor Sport 250cc Keren yang Kini Cuma Seharga Matic Baru
-
7 Motor Favorit Anak Muda Zaman Sekarang, Bisa Dipakai Kuliah Maupun Kerja
-
BPKB Lama Bakal Hangus Gara-gara e-BPKB? Jangan Termakan Hoax, Ini Penjelasan Resminya
-
5 Pilihan Matic dengan Konsumsi BBM Paling Irit, Bikin Lupa Jalan ke SPBU
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
-
5 Fakta Kunci eMotor Sprinto untuk Lawan Macet dan Bensin Mahal bagi Anak Kota
-
Gaikindo Optimis GJAW 2025 Bantu Dongkrak Penjualan, Penuhi Target Tahun Ini
-
5 Mobil Keluarga Seharga Honda Gold Wing yang Nyaman Luar Biasa
-
ACC Carnival Lampung Hadirkan 10 Brand Otomotif, Tawarkan Promo Beli Mobil dengan Bunga Rendah