Suara.com - Baru-baru ini, potret motor misterius beredar di dunia maya, disinyalir merupakan calon produk baru dari KTM.
Dilansir dari Visordown, spyshot ini diduga merupakan penampakan dari KTM RC390 (atau RC490) generasi terbaru.
Terlihat bahwa KTM RC390 ini tampaknya memiliki penempatan knalpot standar, alih-alih memakai tipe underseat.
Rumor mengenai kemunculan motor ini mencuat seiring dengan pengetatan aturan mengenai emisi kendaraan.
RC490 tampaknya akan disesuaikan untuk Euro 5, lalu dikembangkan dengan sedikit diferensiasi menjadi Duke 490.
Duke 490 yang merupakan versi naked dari RC490 diprediksi bakal muncul pada tahun 2022.
Mengacu kembali ke spyshot, tampaknya bagian belakang telah sedikit diperbaiki, dengan dominasi warnanya oranye yang tetap hadir, membuat tampilan dari motor tersebut khas KTM banget.
Update yang tersemat pada motor ini tergolong cukup banyak, termasuk sasis yang diperbarui, penyempurnaan sistem pendingin serta adanya ECU baru.
Beberapa bocoran yang beredar menyebutkan bahwa mesin motor ini akan tetap menggunakan ukuran 373cc tunggal, yang mampu menghasilkan tenaga 43BHP dan torsi 35Nm.
Baca Juga: Panas Yamaha R15 Keok Diadu Lawan Honda Supra X 125, Warganet Melongo
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty
-
Bebas Risau dari BBM Problematik: Tengok Dulu Harga Motor Polytron November 2025
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Mobil Keluarga Idaman? Tengok Harga Toyota Fortuner Bekas untuk Persiapan Libur Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Nmax dengan Jok Besar dan Empuk
-
Wuling Mitra EV Jalani Uji Coba Bersama TransJakarta, Dorong Transportasi Umum Ramah Lingkungan
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
Komunitas Motor Bandung Gelar Riding Unik Bernuansa Horor
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa