Suara.com - Tim Red Bull Racing Honda berhasil meraih kemenangan kelima kalinya secara berturut-turut di pentas balap Formula One (F1) musim 2021. Ini merupakan pertama kalinya Honda meraih jumlah kemenangan yang sama sejak terakhir kali 1988.
Max Verstappen dari tim Red Bull Racing Honda berhasil naik podium F1 GP Austria di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, Austria (4/7/2021).
"Untuk menang lagi di kandang di Red Bull Ring sungguh luar biasa. Saya berharap hasilnya bagus, tapi tidak sekeren ini, dan mobilnya berada di atas trek. Sangat menyenangkan digas dengan kecepatan mantap, mengandalkan dua kompon ban. Saya bisa menjaga ban sesuai keinginan sehingga bisa memperpanjang jarak lap demi lap," tukas putra Jos Verstappen usai berlaga.
Kemenangan ini membuat Max mempertahankan posisi di klasemen sementara driver dengan menambah 32 poin, sementara keunggulan Red Bull di klasemen konstruktor bertambah menjadi 44 poin.
Rommy Averdy Saat, Mobil Consumer Brand General Manager PT ExxonMobil Lubricants Indonesia menyampaikan rasa bangga atas kemenangan lima kali berturut-turut.
"Selamat kepada Max yang telah mempersembahkan kemenangan yang luar biasa, jelas bahwa kualitas dan kapabilitas tim termasuk kendaraan RB16B tidak perlu diragukan lagi," ungkapnya.
Pada musim ini tim Red Bull Racing Honda telah menggunakan terobosan baru pelumas mesin yang dikembangkan oleh Mobil 1 bekerja sama dengan Honda Research & Development dan Red Bull Racing Honda.
Pelumas Mesin Mobil 1 RB16B yang baru dirancang khusus untuk unit daya Honda yang baru, membantu menghasilkan tenaga maksimum tanpa mengorbankan perlindungan atau efisiensi bahan bakar.
Baca Juga: Inovasi Jadi Langkah Perusahaan Pelumas untuk Bertahan Saat Pandemi
Berita Terkait
-
Solusi Jalan Rusak di Awal Tahun, Update Harga Motor Trail per Januari 2026
-
5 Mobil Bekas untuk Pemula 70 Jutaan: Onderdil Mudah Dicari, Irit BBM dan Praktis
-
3 Mobil Honda Terbaik yang Kuat Nanjak di Pegunungan, Tenaga Mantap!
-
Mobil Bekas Honda Jazz 2010 Berapa Harganya Sekarang? Cek Spesifikasi, Pajak dan Kelebihannya
-
Punya Budget Rp5 Juta? Ini 5 Motor Honda Bekas Paling Bandel dan Irit yang Bisa Dipinang
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
-
3 Rekomendasi City Car Suzuki yang Irit BBM dan Bandel untuk Harian
-
5 Mobil MPV 7 Seater Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kabin Luas, Aman dan Nyaman
-
Harga Beda Tipis dari Veloz, Tengok Banderol Lengkap Mobil Polytron
-
Mobil Buatan Indonesia Jadi Primadona di Venezuela, Ini Dia 2 Mereknya
-
Destinator Termurah Terbaru Dijual Berapaan? Simak Daftar Harga Mobil Mitsubishi 2026
-
5 Mobil Hatchback Bekas Irit BBM dan Pajak Murah, Cocok untuk Mahasiswa Aktif
-
Kenapa Harga Motor Baru Makin Di Luar Nalar? Simak 4 Faktanya
-
Beli Xpander 2022 Bekas? Cek Konsumsi BBM Irit, Spek dan Pajak Lengkap!
-
Mitsubishi Triton Hadir Dengan Wajah Baru yang Lebih Agresif