Suara.com - Pada Senin (31/10/2022), Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Viktor Bungtilu Laiskodat atau akrab disapa Viktor Laiskodat bersama rombongan pulang kunjungan kerja dari Desa Supul, Kecamatan Kuatnana, Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS). Di bantaran Kali Oelafenu mereka terjebak banjir bandang akibat hujan deras yang terus menguyur kawasan itu.
Tidak adanya jalur alternatif membuat rombongan pun terpaksa nekat menerobos derasnya arus banjir.
Saat itu, Viktor Laiskodat bersama rombongan melihat sebuah kendaraan jenis Sport Utility Vehicle atau SUV terseret banjir bandang. Ada tiga orang dalam kendaraan itu, seorang ayah dan dua anak. Mereka terjebak, mengalami kesulitan keluar dari mobil.
Dikutip dari SuaraBali.id, jaringan Suara.com, arus Kali Oelafenu semakin deras, Viktor Laiskodat bergegas keluar dari mobilnya dan menolong mobil terjebak banjir itu.
Proses evakuasi dilakukan secara manual, menggunakan peralatan seadanya dan mengalami kesulitan. Sejumlah ajudan Viktor Laiskodat ikut turut serta memberikan pertolongan bagi para penumpang terjebak air bah tadi.
Badan mobil diikat ke pohon serta mobil truk yang parkir di pinggir sungai.
Kurang lebih dua jam proses penyelamatan berlangsung secara dramatis, dan para korban selamat dievakuasi. Yaitu pengemudi bernama Peter Suan bersama kedua anaknya.
Berita Terkait
-
Terungkap! Bocoran Mitsubishi Pajero Sport 2025: Desain Futuristik Siap Gebrak Pasar?
-
Harga Suzuki S-Presso: Mobil Cocok untuk Gen Z dan Milenial, Pajak Ekonomis
-
5 Rekomendasi Mobil SUV Murah Stylish untuk Keluarga Muda, Harga Mulai Rp80 Jutaan
-
Suzuki S-Presso Berapa cc? Irit Bensin serta Harga Miring, Ini Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
-
Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Mobil Sekelas Fortuner: Suzuki Escudo XL-7, SUV V6 Aman Jalan Berlubang untuk Orang Lapangan
-
2 Rekomendasi Mobil Listrik Impian Cuma Rp 75 Juta, Hemat di Kantong
-
7 Mobil MPV Legendaris Murah Cocok untuk Keluarga Muda, Harga Rp90 Jutaan
-
5 Mobil Tipe Hatchback Mulai Rp70 Jutaan, Lincah dan Cocok untuk Mahasiswa
-
6 Rekomendasi Mobil Diesel Body Gagah Rp100 Jutaan, Buat Bapak-Bapak Family Man Tapi Tetap Macho
-
5 Pilihan City Car Bekas di Bawah Rp50 Juta, Irit dan Nyaman Cocok untuk Harian
-
Terpopuler: Napak Tilas Masa Lalu Daihatsu, Sepeda Listrik Roda Satu Lagi Naik Daun
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik 5-seater, Hemat Biaya dan Baterai Tahan Lama
-
Dikenal Tangguh, Ini 4 Rekomendasi Mobil Suzuki Rp 50 Jutaan untuk Keluarga
-
8 Rekomendasi Sedan Tahun 2000-an yang Kekinian Buat Anak Muda